coba perbaiki langkahmu !!! 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

KSAD saat HUT TNI AD. Foto agak kurang tajam karena tidak menggunakan tripod.rn

  • Nilai foto: 70
  • Dilihat: 252
  • Waktu upload: Sabtu, 13 Mar 2004
  • Lokasi: PRJ Kemayoran, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/22.0
  • Speed: 1/8
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D100 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Tri Laksmana (7503)

19 tahun yang lalu

Komandannya diam, anak buah gerak. Ketahuan kalo komandan memang ongkang2 kaki saja, hehehehe.... fotonya blur, sangat dinamis, Robert Capa sekaleee...

Waryaman Wardana (3137)

19 tahun yang lalu

Idenya oke, mantap.. Saya suka, POI nya jelas. saya setuju dengan pendapat sebelumnya, tidak selalu hasil yang fokus dan tajam itu yang bagus. Teknik slow speed yang bagus. Dengan kondisi dilapangan, hasil ini sangat patut diacungi 3TU.

 david hermandy (3403)

20 tahun yang lalu

Teknik slow speed -nya perfect, tidak selamanya foto tajam itu indah, terus berkreasi ....

azmie tanjung (312)

20 tahun yang lalu

mantap.. slow speed yang menarik.

 Max Gunawan (13837)

20 tahun yang lalu

Efek Slowspeed yang menarik, coba dengan speed yang berbeda.niceshot

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Fokus tdk tajam, sebaiknya kalo motret benda bergerak menggunakan speed tinggi saja Bung! komposisi sdh benar, pencahayaannya sdh pas, mudah2 an TNI sadar dan menyadari kesalahan di masa lalunya utk. tdk mengulangi di masa datang! Selamat belajar!

Andrew Arifin (2326)

20 tahun yang lalu

low speed..bagus..nice shot

 Shinta Djiwatampu (12112)

20 tahun yang lalu

foto jurnalistik yang artistik... ah masa sih kurang tajam.. kepala jendralnya fokus kok... itu kan poi nya?

 susilo w. (50869)

20 tahun yang lalu

Momentnya bagus... anglenya ok.... low speednya keren... mantap kak... kalau pakai bracketing bisa jadi ada 1 frame ayng nggak goyang KSADnya kak...

 Risdwiyanto (4984)

20 tahun yang lalu

Keren bgt Mas Fachri...!Perpaduan Dinamis 7 Statis yg mantap...!Angle en komposisi jg oke bgt...! TOP Salam...

 Haryanto R (6495)

20 tahun yang lalu

keren angle dan komposisinya mas, low speed nya menambah kesan dinamis emang

Arianta Aria (956)

20 tahun yang lalu

Low speed shg efek gerak terllihat, angle tinggi juga membuat foto ini menarik....

 Uchin Mahazaki (21728)

20 tahun yang lalu

efek low speednya keren

 Akhmad Sabarudin, SABAR (3909)

20 tahun yang lalu

low speed membuat foto ini dinamis. komposisinya juga OK

 Pujo Rahmanto, Pudz (59699)

20 tahun yang lalu

wah, pak jendral langsung turun tangan.. hebat juga nih, efek geraknya memang bagus..

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

20 tahun yang lalu

dinamikanya keliatan bagus, komposisi mantap sekali..

 Rochim Hadisantosa (104553)

20 tahun yang lalu

Motret parade spt ini bila nggak kreatif bakal menghasilkan foto membosankan, tp teknik simpel 'low speed' yg dipakai dan komposisi diagonal membuatnya dinamis. Jeli menjadikan sang 'sang komandan' sbg tema sentral.