Pandai Besi Pasar Gawok 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hunting bersama FN Solo dan HSB Solo

rnPandai besi tradisional ini memanggang besi dengan perlengkapan tradisional. Angin untuk membuat panas bara menyala dibuat dengan pompa yang digerakkan tangan, terlihat di kiri foto. Kerajinan besi yang dibuat adalah alat-alat pertanian seperti arit dan parang.

rnSlow speed sengaja dipilih untuk menampilkan efek gerak, pada tangan pemompa dan pada tangan pandai pandai besi, serta pada percikan api. Convert BW, selection dan masking dibuat di Photoshop.
rn
rnShooting Data:
rnFocal Length: 24mm - Exposure Mode: Shutter Priority - Metering Mode: Center-weighted - Exposure Comp: 0 EV - White Balance: Auto - Color Mode: sRGB

  • Nilai foto: 116
  • Dilihat: 340
  • Waktu upload: Rabu, 10 Mar 2004
  • Lokasi: Ps Gawok, Klaten, Jawa Tengah, Indonesia
Kategori
Pedesaan
Shooting Data
  • Aperture: f/7.1
  • Speed: 1/15
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D100 *
  • Lensa: Nikon 24-120mm f/3.5-5.6G IF ED AFS VR *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

 Herman Sam Martino (3473)

20 tahun yang lalu

IMHO, api-nya menarik, menjadi PoI foto ini :)

20 tahun yang lalu

bagus, nyala api yang merupakan point interes cukup menarik dan sangat menonjol sekali diantara warna abu2 putih dan hitam

Alfred Christyadi (1154)

20 tahun yang lalu

Good angle, good picture, salut

 Hariyantodk (36298)

20 tahun yang lalu

Tajem....

 Pramudo Gunardono (13671)

20 tahun yang lalu

komposisi yang bagus sekali mas, tajam, hasil "olah komp" benar2 halus dan menarik, pemilihan BW menambah kuat foto ini... sayang terlalu dekat dan tangan agak mengganggu btw thx for share, nice shot !!

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

20 tahun yang lalu

olahan BW dan warna api sangat kontras sangat menarik perhatian ke obyek api, sementara setting dinamikanya terekam dari efek gerak..

 Fajar Widharta (7360)

20 tahun yang lalu

Splendid. Nicely done...

Derry Santoso (1633)

20 tahun yang lalu

Maskingnya keren abiss.. dan gambarnya tajam.

 Danny (13075)

20 tahun yang lalu

perpaduan monokrom dan warna yang menarik

 Russell Yoel Sahusilawane (7532)

20 tahun yang lalu

Teknik slow speednya menarik ... Hasil efek geraknya terlihat unik. B/W yang dihasilkan juga halus... Nice ..

 Andi Okta Yusiawan (10954)

20 tahun yang lalu

suka suasana dan nuansanya! bwnya keren!

 Aryono Huboyo DJATI (127032)

20 tahun yang lalu

Tampilan berciri humanis sangat sepadan dgn lokasi yang menunjukan dinamika masyarakat pedesaan. Kesan tradisional dengan mengedepankan aktivitas amputatif di foreground menunjang suguhan foto ini, Guk.

 Dahono Fitrianto (7655)

20 tahun yang lalu

BW yang tajam dan bercerita banyak.. Suka sekali!

 Rieska Wulandari (10745)

20 tahun yang lalu

Bangga aku jadi menantu dari bapak mertua seperti dikau .. hihihi

 Rakhmat eRBe Budi (11754)

20 tahun yang lalu

Keputusan untuk membuat apinya saja yg berwarna membuat foto lebih menarik

 Robby Suharlim (4441)

20 tahun yang lalu

komposisinya keren mas tangan pandai besinya yang bergerak juga ide yang menarik olah digitalnya top BGT.

 Edwin Ervanto Soelistyo (5221)

20 tahun yang lalu

Suka ama maskingnya...rapi...objectnya menarik mas kris..

 Rizaldi K. Ridwan (6314)

20 tahun yang lalu

suka komposisinya. imho, rekaman 'pergerakan' tangan disisi kiri justru membuat foto menjadi dinamis ... mungkin kalau poi-nya mengepulkan asap rokok akan lebih mantap lagi ...

 Indi Soemardjan (7483)

20 tahun yang lalu

What can I say?

 Pius Ferry Istriyanto (31135)

20 tahun yang lalu

bw yg mantab,dan objek yg menarik....

Karim Nazir (2528)

20 tahun yang lalu

nice picture, suasana pandai besi dpt terekam dengan baik

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

sayang sih, ada gerakan di sisi kiri.. sangat mengganggu, andaikan POI nya agak besar, mungkin tidak menggganggu,tapi POInya kecil yg bergerak besar.. maka saya anggap mengganggu.. walaupun gerakan itu adalh tangan orang yg sedang menganggkat sesuatu dari tongnya.. sedangkan POI nya sendiri sangat menarik dan sangat bagus momentnya... penggabungan color dan BW merupakan keputusan yg tepat.

 Amadeus Bonaventura (73289)

20 tahun yang lalu

Objek menarik Angle bagus Sayang sedikit gangguan pada objek di kiri gambar... tampak blur... mungkin karena gerakan... Dinamisnya sudah terrekam dalam gerakan si Bapak... Jadi gerakan di kiri foto dapat di crop... IMHO

 Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)

20 tahun yang lalu

suka banget foto ini....

 Julfini (1600)

20 tahun yang lalu

nice pic :)