aku berpijak 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

garis di karpet adalah bayangan lampu.
rn(ada juga yang sambungan stich)
rnsepatu mengkilap, karena habis di semir.
rnfoto panjang, karena di stich
rn(wide angle lagi nitip di beliin)

  • Nilai foto: 29
  • Dilihat: 132
  • Waktu upload: Jumat, 27 Feb 2004
  • Lokasi: mid plaza II, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot G3 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Diah A. Saraswati (324)

20 tahun yang lalu

suka sama yang ini.. setuju sama pendapatnya bang ILias IRawan, mata larinya ke bunga di kiri. bang Rudy punya sepatu warna ngejreng gak? ;) pernah coba ngeburemin latar belakangnya gak? aku pernah coba ambil foto sepatuku, akunya berdiri di tangga.. jadi anak tangganya makin lama makin burem. bagus juga lho.. coba deh. sayang aku gak pegang kopi-an foto itu for sharing.

 rangga DENAN (7171)

20 tahun yang lalu

kreatif ... banget ... kirain foto apaan ... terlihat di thumbnail nya ga jelas foto apaan soalnya... salut ama idenya ... BRAVO !!!

 Suryo Priyantoro, UYO (149423)

20 tahun yang lalu

kreatif

 Ilias Irawan (57864)

20 tahun yang lalu

Angle yg kreatif... Tapi sayang eye catchingnya lari ke bunga di pojok kiri. Andaikan sepatunya warna cerah mungkin lebih menarik dan terfoukus sesuai judulnya.........

 Bernardo Halim, jeber (19660)

20 tahun yang lalu

hmm...bercerita...komposisi dan crop sangat berani...

 Hani AE (28017)

20 tahun yang lalu

Sharp and nice angle....pakai lensa wide atau stich?