Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Petrus Suryadi (85030)
Suatu sore ketika matahari sudah selesai menjalankan tugasnya, maka langit mulai diliputi oleh kegelapan malam dan akhirnya aku dapat merekam sisa-sisa cahaya matahari yang tersisa. Terima kasih kritik dan sarannya...
20 tahun yang lalu
momennya ok lho...pinter cari momen...:P
momen nya bagus yaa...
Cantik warna & suasananya....... makanay aku cinta juga ama Bogor...hehehe
Di bogor susah nunggunya nih moment sering padat berawan. Kalau runjung tanaman itu digeser ke kanan lebih cantik gak ya? Aku juga lagi nyari moment2 ini di wilayah cimanggis. Congrate
Cakep purplenya....
very nice.. siluet yg cantik, dan warna langit yg indah
foto yang menarik, imho akan lebih indah kalau diambil agak lebih awal sehingga warna lembayung dominan.
Langitnya memang bener indah. Menentramkan, jadi ngantuk nih.
menarik komposisinya kalau saja dedaunannya lebih berposisi di langit yg terang, mungkin dedaunnya akan lebih menonjol..nice shot
memang indah langit pada foto ini, garis merah di kanan bawah padahal berpotensi untuk menambah keindahan, kenapa tidak ditonjolkan ? Apakah tersembunyi pohon ? Salam