# Bergaya sejenak di saat menunggu kereta api tiba # 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hanya dokumentasi biasa,foto diambil ketika mama dan papa saya berlibur di Holland. Kita ajak mereka untuk merasakan naik kereta api di sini. Kita pergi shopping ke Arnhem...saya iseng Ma,Pa bergaya sejenak dech dengan kacamata hitam baru hihihi.Mereka mau..dan jepret inilah hasilnya.rnrnI miss them so deeply recently !rnrnThanks for all comments...GBU all......rn

  • Nilai foto: 31
  • Dilihat: 300
  • Waktu upload: Kamis, 29 Jan 2004
  • Lokasi: Wehl Trein Station, Netherlands
Kategori
Manusia
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Pentax pentax espio 738 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Lanny Kruijssen (2739)

20 tahun yang lalu

Moment yang indah.....wah kita jadi ikut kangen nich.......

 PC Suhartono (38432)

20 tahun yang lalu

nice moment...keep try.

 David Dewantoro (22969)

20 tahun yang lalu

Foto dokumentasi yang menarik..yang merupakan foto kenangan yang takan terlupakan...... hanya saja foto kurang informatif menunjukan tempat/lokasi yang pasti sih diluar nagari...dan reading lightnya agak ue pada poi

 Paulus Nugroho R (15252)

20 tahun yang lalu

kalo saya liatnya terlalu gelap POInya.. mungkin bisa pake fill in flash.. dan setuju dengan pendapat mas Triyudha

 Triyudha Ichwan (33106)

20 tahun yang lalu

Ta, maju lagi, terus geser sudut bidiknya ke kiri atau kamunyanya bergeser ke kanan, jadi POInya ada di sisi kanan frame untuk bermain dengan komposisi POInya UE, minta untuk maju lagi sampai ke tempat yang ada bocoran sinarnya.. ambilnya low angle (atau eye level) supaya POInya tidak berkesan pendek IMHO

 Marvellina Chow (26757)

20 tahun yang lalu

moment yang memang berarti buat anda. diambil vertikal untuk pose ini mungkin lebih pas yah? foto kurang tajam dikit.

 Abdul Rahim (17327)

20 tahun yang lalu

klo diambil vertikal dan angle kekiri dikit komposisinya sepertinya ok tuh... ue n kurang tajam dikit...

 Max Gunawan (13837)

20 tahun yang lalu

Bagian kanan di crop lebih bagus IMHO. pencahayaan UE.detail wajah agak gelap.good pic.

 Daniella Tjahjanto (19667)

20 tahun yang lalu

angle yg tepat dan BG yg mendukung bagian kanan bagaimana kalau dicrop saja...IMHO kurang tajam sedikit karya khas mba Yunita .......:)

 Suryo Wibowo (25088)

20 tahun yang lalu

hehehe...mesra nih ye....anaknya juga iseng doang nih, ngerjain ortunya :D

 Luhut Napitupulu (40664)

20 tahun yang lalu

Momen yang berbahagia. Sayang kurang tajam dan foto nya agak gelap. Semoga berkenan, salam..

 Jeffry Surianto (32925)

20 tahun yang lalu

nice snapshot Ita, momen nya terekam dengan baik :)