Extreme Piercing II 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Ini adalah lanjutan karya saya yg terdahulu, kakinya cuma berhasil diperpanjang 10,5 cm setelah menjalani operasi ILIZAROV osteotomie. Gadis ini dilahirkan dengan kaki sebelah kanan lebih pendek . Cara kerja tehnik ini adalah tulang kakinya di potong di 4 bagian kemudian di tulangnya di tandu dgn besi2 yg terlihat diatas. Besi2 itu selain sebagai penyangga dapat pula setiap hari di perpanjang bbrp mm sesuai keinginan, tapi seringkali otot2 kakinya tidak dapat mengikuti regangan tulang tsb dan harus diakhiri masa terapinya.....pasien dapat langsung berjalan dan bertumpu pada kakinya 2 hari stl dioperasi....semoga berkenan rnAda yg bertanya berapa lama masa terapi , jawabannya kira2 3 bulan .

  • Nilai foto: 235
  • Dilihat: 489
  • Waktu upload: Rabu, 28 Jan 2004
  • Lokasi: UZ Pellenberg Orthopedy Hospital, Belgium
Kategori
Jurnalistik
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 5700 *
  • Filter: tanpa
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ferrij Lumoring (5880)

20 tahun yang lalu

Semoga cepat sembuh... :)

 Sihol HS (4680)

20 tahun yang lalu

asik mbak potonya.. imho: mgk dgn lens yg lebih wide & ngambilnya low angle bisa lbh keren..

 Triyudha Ichwan (33106)

20 tahun yang lalu

nice sharing.. nice execution.. nice contrast

 Carlo Alexander Kawilarang (24098)

20 tahun yang lalu

waaaah... kasian amat... cantik bgt padahal pasiennya.... bw tonenya keren bgt.... dia ngga marah ya difoto gini? komposisinya kali yg bisa dibenerin lagi...

 Jance Irawan (3482)

20 tahun yang lalu

Foto BW yg cukup dramatis.. kita juga jadi nambah wawasan..

Melissa Lee (1566)

20 tahun yang lalu

kegigihan seorang wanita, god bless

 Alexander Louiciano (7622)

20 tahun yang lalu

nice portrait.. jadi pengen tahu kenapa kakinya bisa begitu... semacam documentary photo

Dahniar WIsnu Paramita (379)

20 tahun yang lalu

Nice Photo and Nice Info.... cuman sayang arah matanya model gak ke kamera...

 Rieska Wulandari (10745)

20 tahun yang lalu

Oh my Lord... Daniella, ini bisa jadi foto ilustrasi artikel kesehatan yang bagus sekali...

 Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)

20 tahun yang lalu

memang bercerita.... nice momen k Ella...:)

Dahlan Nurgini (35)

20 tahun yang lalu

Hem.... sangat bercerita....

 Andi Lubis (14072)

20 tahun yang lalu

aku nggak ngerti teknis foto... tapi foto ini bicara banngggggget

 Henry Samudera (39620)

20 tahun yang lalu

Wau image yang kuat bercerita. Tob!

 Donovan Dennis (7755)

20 tahun yang lalu

keterangannya menjelaskan banyak hal. Fotonya jadi makin berasa...

FX Ray (1648)

20 tahun yang lalu

mmmm..... keadaan yang bisa mendramatisir photo..... good shot...

 simon pudji widodo (4150)

20 tahun yang lalu

ngeri..baca keterangannya..jurnalistik yg menyentuh..

 PC Suhartono (38432)

20 tahun yang lalu

tajam...poi terekam dengan bagus sekali...

 Pujo Rahmanto, Pudz (59699)

20 tahun yang lalu

teks cukup memperjelas cerita yang ada dibalik foto ini...

 Agung W. Nareswara (3817)

20 tahun yang lalu

salut untuk foto jurnalistik

 Bernardus Arianto, arrie (25255)

20 tahun yang lalu

foto jurnalistik yg menarik

 Danny (13075)

20 tahun yang lalu

dokumentasi informasi teknologi yang baik

 aji setiaji (7051)

20 tahun yang lalu

ceritanya ok DAn, tapi fotonya aga flat yeh ??? salam

 Oktavia Sukma Burnama (55626)

20 tahun yang lalu

Mbak, fotonya keren abis............ Bercerita, tajam, komposisi yahud, pokoknya............ 3 TU dech buat mbak............

 Dedy P Putra (5942)

20 tahun yang lalu

nice journalistik foto... ceritanya menambah pengetahuan nih. salam

 Marvellina Chow (26757)

20 tahun yang lalu

ouch...dari keterangannya itu, aduh..kayaknya processnya painful. moga2 cepat recover deh! setuju ama phillip soal OE di kapas dan frame dibelakang agak miring dikit. semoga berkenan.