Gelap dan Terang 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Dino Fabriant (13268)

Foto ini diambil di Museum Jakarta...rnMerekam cahaya kontras dengan film B&W memang agak sulit. Melihat lokasi waktu itu dan kebetulan kamera saya berisi film BW Kodak T400CN and filter Hoya maka saya coba utk memotretnya tanpa kehilangan detil pada bagian terang.rn(Tadinya mau coba metode Zoning...cuma lupa cara hitungnya..:D )

  • Nilai foto: 81
  • Dilihat: 275
  • Waktu upload: Rabu, 21 Jan 2004
  • Lokasi: Museum Jakarta, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F90X *
  • Lensa: Tamron AF 28-300 *
  • Filter: Red Hoya
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

20 tahun yang lalu

bidang gelap terang dan pola garis pada bangunan dan warna BW foto ini saling menunjang jadi indah..

Maura Xaviera Tupamahu (610)

20 tahun yang lalu

Nice shot, pengukuran cahaya pas....kesan gambar klasik walau sedikit hampa...Ciao

 Frans Dellian (6866)

20 tahun yang lalu

wow... very beautifulllllllll

 Raymond E. I. Pardede (7524)

20 tahun yang lalu

BW yg memiliki kekuatan di gradasi warna dan perspektif yg memperindah komposisi...

 Luhut Napitupulu (40664)

20 tahun yang lalu

Foto B&W yang unik. Perspektif nya bagus. Kontrol lighting nya lumayan, nice work!

 Akhmad Sutrisno (80477)

20 tahun yang lalu

bewenya cakep

Danu Primanto (1400)

20 tahun yang lalu

jarang, ada yg menampilkan kontras sekuat ini. dimensi gelap - terang menimbulkan sensasi ketika pertama melihat. diatas sptnya ada pilarnya. cuma tidak ada keterangan lebih lanjut ttg " apakah yg terekam pada foto" itu saja. caption masih minim sekali

Hasanudin (3091)

20 tahun yang lalu

komposisinya apik sekali... BWnya memang cocok...secara keseluruhan...sdh bagus sekali salam

 JOGI RIFELY PARDEDE (1723)

20 tahun yang lalu

idem neh ama mas safei...apalagi bagian kanan atas...salam

Antotis Syafei (3757)

20 tahun yang lalu

dua sisi yang berbeda..bagian gelap terasa terlalu hitam shg detail hampir hilang, porsinya mungkin bisa dikurangi dengan cropping bg kanan..

 Ruben Satyaputra (2808)

20 tahun yang lalu

anglenya ok, kontrasnya terukur dgn baik.

 Sigit Prasetio (29037)

20 tahun yang lalu

keren euy perspektivenya, kalo saya sih maunya lebih kontras lagi... but this one great....

 Indi Soemardjan (7483)

20 tahun yang lalu

Fotonya memang jadi, tapi secara komposisi saya ndak paham kenapa anda anggap ini foto menarik. Dari segi kontras, yang gelap terlalu gelap yang terang terlalu terang (tidak ada keseimbangan dari keduanya). Maaf.

 Dhita Febrianty,Dhee (13037)

20 tahun yang lalu

Perspektif yg bagus, suka lihat sinarnya yang sepertinya tertata rapi, sudutnya juga apik & tajam :)

 Iwayandri Soehardiono, Iway (15350)

20 tahun yang lalu

menarik!... warnanya kurang cerah dikit yah?

 Rudi Budiman (5201)

20 tahun yang lalu

perspektif yg menarik,terkomposisikan dengan baik...cahayanya adem

 Phillip Christian (5811)

20 tahun yang lalu

komposisi ok

 Sihol HS (4680)

20 tahun yang lalu

asyik nih komposisinya...

 Muhammad Hifdhiy (3729)

20 tahun yang lalu

high impressive bwe

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

angle dan komposisnya menarik.. nice shot