Jalan Menuju Kesana. Di-upload atas permintaan beberapa teman yang pengin tahu versi aslinya.
rnMohon komentarnya dan terima kasih sebelumnya..." /> Fotografer.net - Galeri: Wit Kambil Baris

Wit Kambil Baris 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Bayu Laksono (16477)

Foto pohon kelapa (jawa: wit kambil) yang berbaris di tepi jalan tanah. Pemotretan dilakukan pagi hari sekitar jam 6 dengan matahari muncul dari arah sebelah kiri. Diolah sedikit dengan PhotoPaint untuk mengkompensasi efek buruk scanner :)rn
rnFoto ini adalah versi asli dan berwarna dari foto Jalan Menuju Kesana. Di-upload atas permintaan beberapa teman yang pengin tahu versi aslinya.
rnMohon komentarnya dan terima kasih sebelumnya...

  • Nilai foto: 54
  • Dilihat: 314
  • Waktu upload: Sabtu, 17 Jan 2004
  • Lokasi: Argomulyo, Sedayu, Bantul,, DI Yogyakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/125
  • ISO: 0
  • Kamera: Pentax Asahi K1000 *
  • Lensa: Sigma 24mm f/2.8 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Widodo T. Wibowo, Dodo (2316)

19 tahun yang lalu

Barisan wit kambil ne apik tenan Mas...coba dibikin jd panorama pasti lebih mantap.Warnanya agak pucat ya...

 Muchamad Noor Eva A (56769)

20 tahun yang lalu

ide dan angle menarik..... jam 6 kok udah sepanas itu ya.....langitnya jadi nggak mendukung..... ditambah unsur human pasti tambah menarik....

 Akhmad Sutrisno (80477)

20 tahun yang lalu

komposisi angle bagus

Antotis Syafei (3757)

20 tahun yang lalu

bagus dan komposisinya juga OK....

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

20 tahun yang lalu

Komposisi obyeknya kurang ditaruh di tengah frame, fokus tajam, pencahayaannya pas, selamat belajar!

 Anis Abdullah (6841)

20 tahun yang lalu

bagus jua pic nya, bahagian kiri agak washed out ..tapi pemandangannya memang indah.. benar, contrast kurang dikit menjadikan pucat warnanya overall it is a nice capture :)

 Nixon Glenn (14915)

20 tahun yang lalu

Nah, yang ini lebih hidup dari foto sebelumnya :) IMHO lho. Nggak papa kok upload foto yang sama 2 kali dengan color tone berbeda. Kita bisa mengukur dan membandingkan apresiasi rekan2 FN thd kedua foto tsb. untuk bekal foto2 selanjutnya.

 Luhut Napitupulu (40664)

20 tahun yang lalu

Obyek yang menarik. Pemilihan DOF nya kurang pas dan warna nya agak pucat. Agak sepi, salam.

 Pramudo Gunardono (13671)

20 tahun yang lalu

pemandangan dan suasana desa yang menarik, idem bang louis bisa buat panorama akan tambah indah warna langitnya koq nggak muncul (akibat scannerkah?) matur nuwun upload v. aslinya... salam

 Kusuma Adi Ningrat (13289)

20 tahun yang lalu

komposisinya asik kak, cuma warnanya agak pucat ya. penggunaan diafragma yang lebih sempit mungkin bisa menambah ketajaman

 M.Ngantung (4281)

20 tahun yang lalu

nice perspective view :)... kalo pakein cpl filter buat langitnya lebih biru hasilnya gimana yah ? :)... met kenal anyway :)

 Dian Akhtar (36066)

20 tahun yang lalu

pemandangan yang permai. Komposisi pohon cantik. Warna langit kurang, tapi masih cantik.

 Domenico Adityaputra , Didiet (3772)

20 tahun yang lalu

perspektivnnya saya suka.....

 Louis Iskandar (7536)

20 tahun yang lalu

foto pemandangan yang bagus dan anglenya juga pas, tapi kenapa nggak dibikin panorama, mungkin jadi lebih menarik...