Portulaca 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:01:17 07:53:39rn
rn
rnbunga portulaca di halaman samping, mekar pukul 07:00-08:00, mulai kuncup pukul 17:00-18:00 rn
rndipotret pake built in intervalometer ...rn
rnsemut merah di sono galak galak...rn
rnPS : hari ini banyak yang upload foto bunga.. pas saya upload aja, ada 4 di halaman yang sama... hari Bunga ?

  • Nilai foto: 19
  • Dilihat: 259
  • Waktu upload: Sabtu, 17 Jan 2004
  • Lokasi: halaman samping, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot G3 *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 David Dewantoro (22969)

20 tahun yang lalu

Karya foto yang sepintas seperti grafis, pengolahan ps yang cantik....nice shoot

 D. Andy Setiawan (4250)

20 tahun yang lalu

kreatip... cakep foto kolase-nya... frame-nya juga menarik,

agustinus feiry (810)

20 tahun yang lalu

Wah kreatif mas... ternyata kalo punya jiwa seni itu bisa ditambah2 dikit jadi lebih bagus yah... saya bisanya cuma portulaca original...