satu.meter.saja 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

ini adalah salah satu simbol kerasnya perjuangan hidup di metropolitan; rumah terpapas hingga tinggal sekitar satu meter di ujung sini, dan sekitar 2 meter di ujung seberang; tapi posisinya yang cukup strategis membuat pemiliknya bertahan untuk tidak pindahrn...rnmohon sarannya, dari sisi estetika saya tidak tahu apakah bisa diperbaiki, tapi dari sisi humanisme, jurnalistik, dll, apakah masih punya nilai? terimakasih

  • Nilai foto: 18
  • Dilihat: 226
  • Waktu upload: Selasa, 13 Jan 2004
  • Lokasi: Dekat pasar Tanah Abang, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 2000 *
  • Filter: tidak ada
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 A. Raditya Pratistha D,Ndoro Tuan (44548)

20 tahun yang lalu

andai dalam format BW, mungkin akan lebih menarik diambil dri beberapa sudut kemudian dirangkai menjadi 1 lay out foto,salam...

 Indi Soemardjan (7483)

20 tahun yang lalu

Pengamatan yang amat bagus! Apakah anda ada rencana masuk ke dalam? Saya rasa menarik. gimana ya pasang tangga di dalam? Ship ladder mungkin? Komposisi menarik meski matahari kurang mendukung.

 Adhi Perwira (14707)

20 tahun yang lalu

yup objek seperti ini kerap ditemui diperkotaan tapi butuh kejelian fotografer untuk memotretnya. Foto ini ok punya

Agus Mustofa (2606)

20 tahun yang lalu

pencarian object yang sangat jeli dan menggambarkan cerita yang panjang dan seru. Salam