Parkir di malam yang sepi 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Foto diambil (lagi-lagi) di pelataran parkir paling atas mal kelapa gading tanggal 28 Dec 2003 jam 19.00 WIB. Kebetulan ada satu mobil yang parkir sendirian di parkiran yang luas, so diambillah foto ini. rnEV dipasang di level -0.5 untuk sedikit meredam pancaran lampu penerangan di sebelah kiri foto. Retouch untuk set level, contrast dan color tone di PS. Mohon saran dan kritik.

  • Nilai foto: 41
  • Dilihat: 324
  • Waktu upload: Senin, 29 Des 2003
  • Lokasi: Parkiran mal kelapa gading, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
Snapshot
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Medion 4 mega pixel *
  • Filter: A
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Phillip Christian (5811)

20 tahun yang lalu

moment sepi memang terasa kurang tajam aja..

 Nixon Glenn (14915)

20 tahun yang lalu

Momen sepinya cukup terasa. Idenya boleh! :) Cuman bagian atap mobil terlalu segaris dengan atap bangunan di belakang yah.

 Andry ALAMSYAH (6702)

20 tahun yang lalu

komposisinya apik, kurang terang dikit aja mas ...

 Anis Abdullah (6841)

20 tahun yang lalu

sepi nya memang terasa namun saya setuju dengan Ignatius, mobilnya kurang menonjol dan agak gelap nih.. :) mungkin bahagian kiri patut di crop sedikit kerana cerobongnya agak mengganggu :D makasih atas komentarnya atas fotoku - garang menerkam :)

 Ignatius Wibowo (4653)

20 tahun yang lalu

Momentnya ok, cuma kurang ter-ekspose mobilnya, IMHO

Purwanto (33)

20 tahun yang lalu

sepi dan tentram dimalam hari,setalah bising dan semrawut disiang hari nice

 Andreas Darmosaputro (18715)

20 tahun yang lalu

nuansa sepi yang terasa, nice composition... satu mobil memberi "sense of scale" - andai lebih wide lagi, mungkin lebih oke IMHO

 Jeffry Surianto (32925)

20 tahun yang lalu

Bagus nih , night shot nya ok dan sepinya terasa banget.

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

moment yg menarik sekali... komposisinya juga cantik

 Henry Samudera (39620)

20 tahun yang lalu

ke-sepi-an yg indah, imho.