Siapa Mengendong Siapa 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Potret dari salah satu peserta Karnaval Festival Kotagede Desember 2003, dengan sedikit sentuhan PS..

  • Nilai foto: 51
  • Dilihat: 254
  • Waktu upload: Sabtu, 27 Des 2003
  • Lokasi: Jl Kemasan Kotagede, DI Yogyakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 4500 *
  • Filter: Tidak Ada
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Yoyon Triyono (478)

20 tahun yang lalu

Menarik sekali. Betul-betul lucu.

 Rina Firdausy (3954)

20 tahun yang lalu

Tul, jangan pakai efek panning. Kalau ada efek 'gemeteran' seperti di komik barang kali akan lebih mendukung tema, IMHO. Nice shoot!

 Phillip Christian (5811)

20 tahun yang lalu

wah lucu...kreatif sekali abangnya panningnya dibuat ya??

Hedi Priamajar (49168)

20 tahun yang lalu

Efek motion blur (bener ?) kurang pas menurut saya, soalnya kaki si obyek justru kelihatan diam, tidak sedang melangkah, jadi agak aneh. Nice moment.

Juliansyah (1347)

20 tahun yang lalu

nice moment,sengaja dibuat panning ya..mas?

 Doko Subagyo (7525)

20 tahun yang lalu

foto yang menarik mas..cuman retouchnya kurang rapi.efek gerakan dengan PS-nya terlalu kasar bentukannya.diperhalus lagi mungkin akan lebih baik.salam :)

Arief Kamaludin Rachmad L (313)

20 tahun yang lalu

momennya tepat buat bingung, satu orang kali ya, disitu.

 Judhi Prasetyo. (38908)

20 tahun yang lalu

Hahaha kocak! Gimana kalau efeknya jangan pakai panning tapi cukup blur saja?

 d.pratama (359)

20 tahun yang lalu

Obyeknya menarik.. cuma..IMHO...kurang sreg ama "action" dan "angle"nya.... Semoga berkenan...salam.

Susetyo Tohir (56)

20 tahun yang lalu

Jeli dan kreatif melihat obyek foto yang bagus

Sarina R. (22)

20 tahun yang lalu

wah, lucu ni sebeenrnya..cuman sayang di PS yaa.. sependapat deh dgn yg diatas..

 A.Irwan Endrayanto (7437)

20 tahun yang lalu

foto yg menarik dan lucu ... imho, efek PSnya malah mengurangi artistiknya... orangnya sedang tdk melangkah, tapi BG dibikin spt efek panning... kurang sreg... foto yang sebenarnya bagus (layak 3TU) tapi memiliki kekurangan yang signifikan.... terus berkarya... salam

Fani Damargita (1119)

20 tahun yang lalu

waahhhhh...... gimana bikin bgnya gerak gitu? orgnya diem kan? PS ya?

 Agustinus Wibowo (23311)

20 tahun yang lalu

hahahaha..., lucu sekali. judulnya pas.....

 Dayan Pramana (6588)

20 tahun yang lalu

Foto human interest yang menarik. Kok seperti panning ya :)