Mystique #1 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Lagi belajar jepret2 makro gelap2an. :)rnEfek motion blur disekitar kedua lilin adalah hasil memutar sebuah bola kristal mengelilingi kedua lilin.rnFoto di expose selama 3 detik.rnMohon masukkannya dan terima kasih sebelumnya.

  • Nilai foto: 11
  • Dilihat: 217
  • Waktu upload: Minggu, 21 Des 2003
  • Lokasi: Rumah (#43#),
Kategori
Still Life
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: B
  • ISO: 0
  • Kamera: Pentax Mz 50 *
  • Lensa: Sigma 28 - 80 mm *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 aji setiaji (7051)

21 tahun yang lalu

iye , aga nanggung komposisinya yah ?? salam

 Erditya Indrawirasta (3547)

21 tahun yang lalu

Setuju dengan kak Jeffry. Coba kalo gelasnya utuh (IMHO)

 Jeffry Surianto (32925)

21 tahun yang lalu

Bagus juga makronya, cuma sinarnya berlebihan sehingga OE, IMHO, anyway nice try.