R I P
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Alfian Noor (6138)
Manila American Memorial Cemetery. Makam korban perang dunia II.
- Nilai foto: 83
- Dilihat: 203
- Waktu upload: Kamis, 18 Des 2003
- Lokasi: Manila (#196#),
Shooting Data
- Aperture: f/8.0
- Speed: 1/200
- ISO: 0
- Kamera: Canon PowerShot G2 *
- Lensa: Canon Built-in / Standard *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Dhita Febrianty,Dhee (13037)
21 tahun yang lalu
Komposisinya pas dgn makna yg diangkat dlm foto ini. Very good !

Muchamad Noor Eva A (56769)
21 tahun yang lalu
komposisi cukup enak.... hanya pemilihan objek dan lokasi,...cantik.... mungkin lower angle ..much better

d.pratama (359)
21 tahun yang lalu
IMHO: Suasana dapet, komposisi oke..... agak kontras dikit lebih oke nih....

aji setiaji (7051)
21 tahun yang lalu
bakalan perfect nih foto kalo bagian poon di kanan belakang tidak ikut terekam, salam

Daniella Tjahjanto (19667)
21 tahun yang lalu
komposisi yg menarik. BG langitnya washout.....tapi menurut saya menambah kontras POInya