The Crossing Steels 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Lokasi di Jembatan besi di sungai Elbe dekat dengan asrama mahasiswa

  • Nilai foto: 65
  • Dilihat: 183
  • Waktu upload: Jumat, 12 Des 2003
  • Lokasi: Magdeburg (#110#),
Kategori
Arsitektur
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot G3 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: Circular Polarizer
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Juliana Hashir (20370)

21 tahun yang lalu

Angle bagus - foto bisa lebih baik kalo tiang vertikal yang paling dekat nggak kelihatan miring (imho)

 Andi Candra (4523)

21 tahun yang lalu

tajam, komposisi menarik, warnanya adem salam

 Niky Tanjung (14424)

21 tahun yang lalu

Keren...komposisinya...tajem...

 Prayogi Susriono (3816)

21 tahun yang lalu

suka dg anglenya... garis2 akibat bayangan nambah cantik, tapi langitnya pekat banget ya...

Henry Riady (2463)

21 tahun yang lalu

Dari pada fotonya engga jelas, mendingan crop yang lebih ketat supaya menjadi abstract....

 Apif M. Hajji (33644)

21 tahun yang lalu

komposisi dan angle yg mempesona! BG langit biru bersih sungguh cantik! ekspos struktur dan detil konstruksi yg manis!

Aryoso Nirmolo (1273)

21 tahun yang lalu

Mantab .. jeli benar dikau ...

 aji setiaji (7051)

21 tahun yang lalu

ho ho ho, keren banget yah hasilnya ???

Ari Nugroho (725)

21 tahun yang lalu

Anglenya asik nih

Renold Hartanto (431)

21 tahun yang lalu

menarik, bagus anglenya.

 Andry ALAMSYAH (6702)

21 tahun yang lalu

sederhana dan cantik ..

 Noorvan Mardi Prasetyo (15447)

21 tahun yang lalu

komposisi garis melengkungnya asik banget diliat

 Daniella Tjahjanto (19667)

21 tahun yang lalu

tajam dgn komposisi yg cantik.............

 Jeffry Surianto (32925)

21 tahun yang lalu

Menarik sekali garis lengkungnya, bagus, Salam