Tatapan Afghanistan 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Tatapan Afghanistan, adalah tatapan sedih penuh duka, tatapan ceria penuh keingintahuan, tatapan polos tanpa dosa, tatapan syahdu penuh misteri. Anak-anak Afghanistan, melewati masa kanak-kanaknya dalam deraan perang, mengalami berbagai bencana, menelan berbagai derita dan kekejaman manusia. Tengoklah mereka, yang sedang menatap Anda dengan sorot mata mereka yang bening dan bersih. Tengoklah mereka, anak-anak Afghanistan....Foto ini diambil di Bamiyan, Afghanistan. Gadis kecil dan adiknya ini berasal dari suku Hazara, yang menurut sejarahnya adalah keturunan bangsa Mongol. Suku Hazara adalah kelompok yang paling menderita selama pemerintahan Taliban, karena mereka sangat tidak disukai dan selalu menjadi bulan-bulanan pembantaian oleh rezim itu.

  • Nilai foto: 167
  • Dilihat: 335
  • Waktu upload: Rabu, 26 Nov 2003
  • Lokasi: Bamiyan (#31#),
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon Prima super 90 wide *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Xu Lian (34)

20 tahun yang lalu

i am impressed by the face of the women, the mother in a autere place.

 Rieska Wulandari (10745)

21 tahun yang lalu

Satu saranku buat kamu Gus, gabung dengan Natioanal Geographic atau jadi pemandu acara jalan2 di televisi. Tapi tetap dengan sentuhan khas kamu!

 Huang Zheng Ri (16662)

21 tahun yang lalu

ah mengharukan ....

Fajar Setiawan (1381)

21 tahun yang lalu

tersentuh hatiku

 Indah Susanti (7485)

21 tahun yang lalu

humanis. bgs bgt.

Shofian N K (16876)

21 tahun yang lalu

Humanis

 Yulianto Soeroso (231606)

21 tahun yang lalu

Gambar bercerita... cerita pa ya wah ..disana ada suster nggak ya yang bergrilya ..seprti apa ? lha kok jadi suster , dokter nya juga bagaimana ya ?..Btw nice dereta foto salam

 Andi Cakravastia (17256)

21 tahun yang lalu

... menyentuh, ekspresinya luar biasa. ... lebih suka kalau bayinya juga tajam, imho.

 Noorvan Mardi Prasetyo (14913)

21 tahun yang lalu

Keren mas...terus berkarya...ok

 Subianto A. (12345)

21 tahun yang lalu

setuju yg diatas....

 Ferry Ardianto, Penk (16825)

21 tahun yang lalu

Tajem dan menyentuh hati....jurnalistik....

 Arimbi Bimo (12682)

21 tahun yang lalu

menyentuh sekali ...great ..

 Henry Samudera (39620)

21 tahun yang lalu

segalanya mantap, hidup walau keras, capai tapi tetap indah. sangat hidup, dan sangat indah.

 Ade Realdy (18730)

21 tahun yang lalu

great portrait, well done

 Judhi Prasetyo. (38908)

21 tahun yang lalu

Bravo buat Mr. Wong! Saya suka banget lihat foto ini dan baca2 kisah perjalanan kamu. Coba upload gambar tentara yang sangar donk :)

 Kusuma Adi Ningrat (13289)

21 tahun yang lalu

bagus kak

 Saelan Wangsa (141012)

21 tahun yang lalu

nice moment

 Lilis Suryani (28220)

21 tahun yang lalu

Great picture, picture talk

Widjo Kongko (120)

21 tahun yang lalu

Foto ini berhasil dari segi teknis maupun isinya. Salut untuk anda. upload foto berikutnya ditunggu nih....

 Yuliardy Limengka (15834)

21 tahun yang lalu

wah, menyentuh sekali moment & ekspresinya... Cocok buat national geographic

 Luhut Napitupulu (40664)

21 tahun yang lalu

Very touchy one..very well recorded.. salute..

 Ferry Gunawan (11576)

21 tahun yang lalu

Mmmm... Wah! Lihat expresinya! DOF kalau bisa lebih dalam lebih top lagi, anaknya rada soft.

Catharine Sambo (388)

21 tahun yang lalu

salut...

 Raja Oloan Tumanggor (43226)

21 tahun yang lalu

Ekspresinya menyentuh...

 Andry ALAMSYAH (6702)

21 tahun yang lalu

just perfect foto .... bravo ..