Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Lanny Kruijssen (2739)
Foto ini sudah bertahun-tahun lamanya , ketika saya bongkar-bongkar album lama dan ketemu foto ini. Ini ketika sumai dan saya ke Luxemburg.Yang jelas saya membuat fot ini bukan dengan kamera pentax. Lupa nama kameranya karena sudah tidak ada.Foto ini saya scan..dengan efec model kertas kanvas...dan jadinya seperti ini. Hitung-hitung percobaan.....Atas saran dan kritik teman terimakasih
20 tahun yang lalu
capturenya bagus, sayang bagian atas kepotong (imho).
fotonya dan warnanya bagus, cuman agak terganggu ama efek kertaanya mbak, foto yang cantik ..
Agak ketat konmposisinya. Scanningnya menghasilkan efek "moire" yang cukup mengganggu.
mantap, hijaunya ngejreeng, menarik.
fotonya cukup bagus, sayang FGnya sempit sekali. Kalo saya lebih suka dishootnya sapinya dan rumput hijaunya saja, BG rumah2 dna langitnya menurut saya malah mengganggu
Seandainya ada space sekitar 10 % aja di bawah kaki si sapi dan langit biru itu nggak disia-siakan...
rasanya terlalu croping deh bagian bawah jadi kurang sreg, kreative sih oke nih
Suka dengan komposisi dan warna-warni sapinya
Menarik, pedesaan di belanda... cuma saya kurang suka dengan efek kanfasnya...
nice shot - warna dan komposisinya cakep, IMHO - sayang cropping bagian bawahnya ketat sekali, kaki2 sapinya kepotong
Maaf saya sependapat dengan Herman dan Raiyani..
FG di lebarin dikit lagi agar kaki sapi engak kepotong efek kanvasnya kurang pas, IMHO
nice shot tapi kalo nga dibikin kanvas mungkin lebih bagus yah
Ini sapi apa ya...?
bagus,bagaimana kalau tidak dibuat seperti kanvas? mungkin lebih bagus IMHO
nice shot
nice .. warnanya bagus ... idem soal cropping
sapinya warna warni, tekniknya cakep seperti lukisan kanvas
OByek menarik. Saturasi warnanya pas. IMHO-- > Kropping rada ketat. > Usahakan subyek tidak saling bertumpuk > Pilihan efek model kertas kanvas untuk foto ini rasanya kurang pas ya. Maaf cuma usul ya.
tajam dan menarik warnanya........sayang kaki sapinya terpotong.........
kreatif juga kak, setuju croppingnya terlalu ketat
Moooooooo kreatif idenya, and nice moo =)
Bagus juga percobaannya Kak, Kreatif. IMHO...cropingnya agak terlalu ketat.