Sepi 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Foto ini diambil hari minggu di kereta jurusan Jakarta Bogor, sepi banget padahal kalo hari biasa bener-bener penuh.rnrnrnNah foto ini diambil pake slide, trus discan dan diolah lagi di PS, tapi agak kurang jelas nih, soalnya emang udah gak jelas watu di scan, scannernya bukan untuk slide/negatif.

  • Nilai foto: 53
  • Dilihat: 190
  • Waktu upload: Minggu, 26 Okt 2003
  • Lokasi: Juanda,
Shooting Data
  • Aperture: 3,5
  • Speed: 1/60
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F80 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Triyudha Ichwan (33106)

21 tahun yang lalu

artistik cropp lagi sisi kiri agar simetris

 Judhi Prasetyo. (38908)

21 tahun yang lalu

Emang sedih kalau enggak bisa melihat keindahan karya seni. Garisnya menarik sekali, bikin artistik!

erlon siahaan (51)

21 tahun yang lalu

bagus banget

 Bayu Adhitya (9064)

21 tahun yang lalu

Lightingnya, penempatan objek manusianya membangun nuansa kelelahan..

 Austein Adikoesoemo, Ali (5185)

21 tahun yang lalu

Garis garis yang menyedihkan...

 Tundra Laksamana (24075)

21 tahun yang lalu

Tekstur ...

 Linda P (48214)

21 tahun yang lalu

bertekstur... cakep bwnya

 Ria Armunanto (15026)

21 tahun yang lalu

art ...

Hedi Priamajar (49168)

21 tahun yang lalu

Sepi yang bagus. Kayak foto di kanvas, ada tekstur halus. Perspektifnya juga bagus.

 Grace Utomo (10175)

21 tahun yang lalu

bagus kak.... dimonitor saya bahkan tampilannya seperti ada garis2 monitor..seperti diolah PS...tampak artistik kak!

 Hariyanto (33511)

21 tahun yang lalu

suasananya terasa...

 Fx.Indra Prasetyo,Ayez (29594)

21 tahun yang lalu

susananya bener sepi kaya' jdlnya...emang mas Scan tuh gampang2x susah...