Bawang (lbh penting dari) Paprika (seri Bawang & Paprika #3) 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Seri lanjutan dr sebelumnya. Dibuat agak 'teduh', dgn fokus pd bawang (makro, dgn limited DOF/blurred BG). Mohon inputnya. :-)

  • Nilai foto: 37
  • Dilihat: 177
  • Waktu upload: Kamis, 09 Okt 2003
  • Lokasi: Rumah,
Kategori
MakroStill Life
Shooting Data
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot G3 *
  • Filter: nil
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Yuarita Hartanto (4283)

21 tahun yang lalu

Konsep yg menarik! Coba lebih terang dikit..imho

 Kristupa W Saragih (176444)

21 tahun yang lalu

Obyek yang sederhana tapi ditampilkan menarik Komposisi sedap dipandang Pemilihan ruang tajam tepat

 Madia Krisnadi W. (9174)

21 tahun yang lalu

Good one! bagaimana kalo motret hanya dengan paprika merah saja. trus setuju sama mas dewanto. paprika kurang cahaya fill in dikit. bayangannya agak2 terlalu gelap.

Dandi Arifin (47)

21 tahun yang lalu

Konsepnya menarik

Nugroho Dewanto (1211)

21 tahun yang lalu

Bawangnya bagus, paprikanya kurang cahaya hingga detilnya hilang

 Dita Primanti (9556)

21 tahun yang lalu

Bawang memang nomor satu. Komposisinya bagus, cahayanya sepertinya agak kurang.

 Agan Harahap (77838)

21 tahun yang lalu

keren bo...

 Yen Sindo Boentoro (8540)

21 tahun yang lalu

hmm ide dan kosep bagus neh.. tajam heheheh kompisisi juga oke wah bg nya terlalu blur bener kata kak yusuf paulus... dan biasanya mbak Dian Akhtar yang jago motret² barang² dapur neh heheh tanya² dia aja

 Yusuf Paulus (31587)

21 tahun yang lalu

yang hijau sebelah kanan UE dan pojok kanan bawahnya...