Taman Paris 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Seri belajar memotret arsitektur. Foto diambil dari jendela angkot internal shuttle yang sedang putar balik di depan pintu gerbang.

  • Nilai foto: 27
  • Dilihat: 204
  • Waktu upload: Sabtu, 27 Sep 2003
  • Lokasi: lippo karawaci tangerang,
Kategori
Arsitektur
Shooting Data
  • Aperture: 3.5
  • Speed: 1/1000
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A60 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 VS. Sonny Faah (22193)

21 tahun yang lalu

komposisi perlu banyak perbaikan, obyek juga kurang menarik

 Dian Akhtar (36066)

21 tahun yang lalu

Bagian bawah (aspal) di krop lagi dikit Mas..

 Kusuma Adi Ningrat (13289)

21 tahun yang lalu

anda memotret dari arah yang tidak menguntungkan, bangunan berada dalam daerah bayangan, karena matahari datang dari depan

Henry Riady (2463)

21 tahun yang lalu

Foto bagus tapi kurang ada tujuan...

 Dedi Rosadi (3024)

21 tahun yang lalu

Komposisinya masih perlu banyak perbaikan.Jika memang niat moto arsitektur, untuk milih angle mungkin lebih baik anda turun tuh dari angkot ...

 Akhmad Sutrisno (80477)

21 tahun yang lalu

bagus...

 Sumardi (3518)

21 tahun yang lalu

POI bertumpuk dengan BG, ngambinya agak ke kiri mas.

 V. Utami (7548)

21 tahun yang lalu

IMO...Bagian FG sedikit dikurangi, gambar agak soft dikit.

 Austein Adikoesoemo, Ali (5185)

21 tahun yang lalu

Bagian kiri masih ada bagian ya? Ambil saja sekalian harusnya...

 Chandra SB (41373)

21 tahun yang lalu

agak oe yach

 Yusuf Paulus (31587)

21 tahun yang lalu

andai tidak OE..

 Donny Verdian (18985)

21 tahun yang lalu

Langitnya terlalu putih Mas, IMHO

 Nicolas Hapsara (2791)

21 tahun yang lalu

Nice shot