Sajian Terakhir 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

(nyam-nyam) : Lagi coba2 buat still photo, semua dibuat sendiri rame-rame dibantu keluarga, terutama istri tercinta, tks ya... Objek di letakkan diatas meja lalu di foto flash dan ditambah dengan slave flash setinggi 1 meter. Flash hanya menggunakan metz mecablitz cl451 di bounce +/- 15 derajat ke tembok. Selain dengan digital (thanks ya win boleh pinjem kameranya) juga difoto dgn nikon f801 memakai data eksoposure yang sama dan hasilnya ternyata sama juga. Mohon kritikannya ya...

  • Nilai foto: 104
  • Dilihat: 286
  • Waktu upload: Sabtu, 27 Sep 2003
  • Lokasi: Rumah,
Kategori
Still Life
Shooting Data
  • Aperture: 8
  • Speed: 1/80
  • ISO: 0
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Triyudha Ichwan (33106)

21 tahun yang lalu

nice still life

 iqbal abidin (5804)

21 tahun yang lalu

nice shot... ajarin dong...

 D. P. Dana (11384)

21 tahun yang lalu

formatnya kurang besar pak....tapi nice shot.

 RaDiTya M. KHaDaFFi, rmc (5576)

21 tahun yang lalu

sayang nehh kecil banget fotonya...

 Eka PutraBagia (7212)

21 tahun yang lalu

Kelihatannya bagus.. Itu bukan donat kan? Sayang gambarnya terlalu kecil.. IMHO

 Ruel Tafalla (35724)

21 tahun yang lalu

very nice..

 Damai Pascarino, denmas Dano (6257)

21 tahun yang lalu

hmmmmmmmmmm wuenake,,,,,.....

 Juliana Hashir (20370)

21 tahun yang lalu

Udah rasa lapar nih ...

 Chandra Prasasta (8569)

21 tahun yang lalu

nyam nyam....eunak!

 Kristupa W Saragih (176444)

21 tahun yang lalu

Foto food yang berhasil Tidak perlu pakai flash mahal-mahal tapi sudah berhasil membuat foto berkualitas mahal :)

edwin setya (384)

21 tahun yang lalu

yummy ... calamary & shrimp ya? skedar saran ... kalau diambil angle agak horisontal & lebih dekat (macro) akan lebih baik mungkin...& coba ganti piring polos tanpa tulisan agar garnish lebih menonjol

Shofian N K (16876)

21 tahun yang lalu

Nyam Nyam...

 Erditya Indrawirasta (3547)

21 tahun yang lalu

nyammmm... yummy... kayaknya enak tuh

 Juliana (3046)

21 tahun yang lalu

Makanannya enak... bagi donk! Lebih bagus kalo crop di sebelah kanan IMHO.

 Natalia Indrijaya (2490)

21 tahun yang lalu

HMMM calamarinya mau donk....

 Bambang E.Ros (36444)

21 tahun yang lalu

Hmmm...Nyumy, nyam,nyam...

 F.X.Dwi Putranto,frans (8454)

21 tahun yang lalu

kita diajarin donk...masukiin ke forum aja...iya nih sizenya kurang gede.

 Oji Kurniadi (3539)

21 tahun yang lalu

nice...sajian terakhir, emangnya mau kemana....mas

 Tania Winn (8883)

21 tahun yang lalu

Kalo saya lebih senang kain merah dan BG birunya dicrop dikit, jadi makanannya lebih dekat

 Guewin_WY ( Wiwin Yulius ) (103497)

21 tahun yang lalu

Wah ajarin dong ...:) Sizenya besarin dikit,....

 Danan Abdul Kharis (8408)

21 tahun yang lalu

Komposisi Ok hanya sedikit kurang fress di foodnya....IMHO Perlu ditambahkan lampu ke Foodnya....agar lebih Clingg..!!

 Dita Primanti (9556)

21 tahun yang lalu

Penataannya saya suka.. bagus.

 Irwansyah S (52460)

21 tahun yang lalu

Karena kuenya enak jadi dibuat kecil-kecil ya mas?. Bayangannya masih keras, kain merah apa tidak lebih baik dipindahkan?.

 susilo w. (50869)

21 tahun yang lalu

Ih emang enak sekali kelihatannya, bagi dong..... Nice pict.