- HOPE - 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Proses BW di PS. Soft Memang disengaja, dengan menggunakan filter Cokin Diffuser.Ditambah blur 1 di PS.rnFoto saya beri Judul HOPE, karena saya memposisikan diri berada di tempat gelap, dimana posisi cahaya yang berada di depanrn... menimbulkan harapan, bahwa dalam kegelapan, selalu ada cahaya yang menuntun kita untuk terus maju...dan memperbaiki diri.

  • Nilai foto: 194
  • Dilihat: 436
  • Waktu upload: Jumat, 05 Sep 2003
  • Lokasi: Taman Bunga Cibubur,
Shooting Data
  • Aperture: 8
  • Speed: 1/30
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F90X *
  • Lensa: Tokina AF 28-70mm f2.8 *
  • Filter: UV, Cokin Diffuser
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Listya Adi Gardhiani (482)

19 tahun yang lalu

iya siy dok, kurang tajem, garisnya gak tegas.. tp garis2 cahaya yg masuk menembus kabut itu bagus bener..

Edy Suwito (1400)

20 tahun yang lalu

Siluet hari itu menari samar-samar mengumpulkan mimpi di tengah desau angin dalam bayang hitam putih sementara aku mati dalam suramnya cahaya harapan, berkelip samar temaram menertawakan, bukan melingkupi .....................

 Warsono (1718)

20 tahun yang lalu

kesannya misterius, uda Kodok..komposisinya bagus

 Yesaya Christian Oenas (4640)

20 tahun yang lalu

kesannya serem tapi indah.

 Hendra Lubis (3082)

21 tahun yang lalu

kagak nyangka si kodok bisa se HEBAT ini TOOOPPPP BANGET !!!

Isa Ansori (353)

21 tahun yang lalu

misterius

 Ray Dave (25060)

21 tahun yang lalu

Keren .. seperti lukisan ..

 Chandra Prasasta (8569)

21 tahun yang lalu

top bener

 Chris Indria (55768)

21 tahun yang lalu

harapan... oh harapan... 'habis gelap terbitlah terang...' good bw

R. Effendi (2133)

21 tahun yang lalu

ide & narasi ok

 Dominikus BW (37242)

21 tahun yang lalu

asli keren nih foto...

bima agustiono (292)

21 tahun yang lalu

Good BW, Combusion OK bgt

 Triyudha Ichwan (33106)

21 tahun yang lalu

nice BW nice idea

 Gladia B. (7718)

21 tahun yang lalu

asyik banget .... cahaya oh cahaya...

 Ucok P. Harahap (40158)

21 tahun yang lalu

Imajinasi yang terkonsep dengan baik.

Salomo Marbun (468)

21 tahun yang lalu

Hmmm... kesannya sangat menyeramkan ya.

 Andreas Darmosaputro (18715)

21 tahun yang lalu

indah sekali, sinar yang menembus kabut memberikan suasana yang khas! cakep...

 Jessica Wuysang (28887)

21 tahun yang lalu

seperti foto lama yah...soft, lembut..keren, nice..

 Andi Cakravastia (17256)

21 tahun yang lalu

... moodnya yg keluar asik.

Anggera Bayuwindra (274)

21 tahun yang lalu

Mistik!! lebih bagus lagi kalo sinar matahari yang muncul itu lebih terang. jadi kaya sorotan senter. salam.

Muhammad Rizal (1815)

21 tahun yang lalu

bagus juga BWnya

 Denny Hermanu (5182)

21 tahun yang lalu

cakep syerem... salam reza

 Ari Kusuma (5737)

21 tahun yang lalu

bagus, bagaimana kalau enggak BW ? pasti bagus juga deh

 Jalimin (6604)

21 tahun yang lalu

Komposisi B/W yang oke banget

 Apif M. Hajji (33644)

21 tahun yang lalu

manis!..sengaja soft ya Mas?