The High-Speed Skateboarder  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Sbg penutup diskusi ttg panning, kalau ingin mendapatkan image spt foto panning, bisa menggunakan "sotosop" (PS). Cara membuatnya mudah, sediakan satu image yg warnanya indah untuk BG, lalu di-filter-motion blur. Cari image lain sbg obyek utama, orang berlari, mobil, sepeda motor, dsb, di-seleksi, lalu move obyek yg diseleksi ke image BG yg sudah di-motion blur tadi, lalu merge kedua image. Foto digital sederhana ini selesai dalam waktu singkat. So, we are amazed of the technology, aren't we?

  • Nilai foto: 296
  • Dilihat: 771
  • Waktu upload: Rabu, 23 Jul 2003
  • Lokasi: Senayan,
Shooting Data
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F100 *
  • Lensa: Nikon 80-200mm f/2.8D ED AF (N) *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Andika Wahyu (1598)

20 tahun yang lalu

lha wong sourcesnya aja dah bagus kok...ps tuh apa ya??? soto plus sop=sotosop???

Mulyadi Natakusumah, PM (2240)

20 tahun yang lalu

Nice retouching!!!

eka prasetya (71)

20 tahun yang lalu

bagus bgt !

 T. Alfizar (4574)

20 tahun yang lalu

ghilaaa mantab bang

 Eggy Siagian (8395)

20 tahun yang lalu

soto kalo dibikin sop emang OK,tp kalo poto dibikin sop...yahhhh gitu deh..;)))) hidup sotosop, eh potosop !!!

Wawan D Shanglink (1284)

20 tahun yang lalu

Top banget !! eksekusi sangat tepat !!

20 tahun yang lalu

keren!

 Suwandi Gani (41652)

20 tahun yang lalu

cakep mas..cuman agak kurang natural aja ya..pas diwajah..salam

20 tahun yang lalu

emang bener jujur keren banget teknik yg ook

Edward Halim (945)

20 tahun yang lalu

whoa!

Alex Papilaya (739)

20 tahun yang lalu

Teknik sederhana bisa menghasilkan foto bagus. Selamat

Shofian N K (16876)

20 tahun yang lalu

JUJUR dan TULUS

 M. Ichwan Nurdyn (3558)

20 tahun yang lalu

Mengingatkanku ke fotonya Ichan, duh.

Kefas Sendy (1833)

20 tahun yang lalu

bagus mas , tapi saya ga suka digital

 djoko wijono (2350)

20 tahun yang lalu

Kejujuran adalah mata uang yang berlaku dimana mana. Karena ini kejujuran jadi harganya mahal, 3TU. 'Sotosop'? enakan soto makassar atau sop buntut.....ha..

Tanafi Hendro (836)

20 tahun yang lalu

Bravo. Panning berlatar belakang warna-warni. Ciamik!

 Retnawan DJ (1646)

20 tahun yang lalu

ok banget ilmunya...gua test ahhhhh

Oleg Yudianto (1462)

20 tahun yang lalu

Foto akhir emang bagus... Tapi lebih OK kalo alami bukan dari PS...

 Ferry Ardian (4789)

20 tahun yang lalu

teknis ps nya bagus... cuma olah digital foto diatas koq sepertinya ndak realistis yaaa... ? tapi ndak popo...sing penting kan teknik ke panning di ps nya tohh...

 Very Wirawan (35735)

20 tahun yang lalu

hasil akhir yang sempurna ... great action ...

Yuzar Hidayat (1259)

20 tahun yang lalu

begini baru asik......selain object utamanya juga bagus, dan sekalian bagi2 ilmu pula demi kejujuran...

 Subianto A. (12345)

20 tahun yang lalu

bagus sekali

 K Wijaya (9411)

20 tahun yang lalu

hahaha ah bagus sekali pesannya "berbisik" dengan tulus....

Chayadi Sarpin (1574)

20 tahun yang lalu

Kalau bisa dimasukin sebagai bagian dari penutup. "Teknologi diciptakan untuk membantu, Kalau bisa dipermudah, mengapa dipersulit?" Bagi yg memiliki keyakinan bahwa sotosop tidak artistik, mohon dimaafkan.

 Jonathan Marbun (4192)

20 tahun yang lalu

apik