Naga Elderly 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Duh, ternyata susah sekali bikin potrait. Ini percobaan pertama saya..Saya punya dua versi dari dua rol film yg berbeda, yang berwarna dan hitam putih. Yang berwarna ada di website saya, saya menyesal banget tidak mencoba ngambil foto bapak ini dari samping, semuanya dari depan! :(

  • Nilai foto: 66
  • Dilihat: 248
  • Waktu upload: Selasa, 01 Jul 2003
  • Lokasi: Kampung Naga, Tasikmalaya,
Kategori
ManusiaLain-lain
Shooting Data
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F55D *
  • Lensa: Nikon 28-80mm f/3.5-5.6D *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Ganug Nugroho (1634)

21 tahun yang lalu

yang aneh apa ya...

 Yusuf Paulus (31587)

21 tahun yang lalu

idem dg mas Rochim

Indra D. Prasetya, Depe (1101)

21 tahun yang lalu

Aku suka ... ekspresi ok, masalah di scan?

 ABBO simanjuntak (2086)

21 tahun yang lalu

tonenya bisa gitu ya,...salut.....

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

21 tahun yang lalu

kurang detail..tekstur model orang tua ini sebetulnya bagus untuk dibuat detail ..

Ade Heryanto (1346)

21 tahun yang lalu

Bagus, terkesan tua nih foto, kayak di buku2 sejarah waktu SD :)

21 tahun yang lalu

detilnya hilang, juga terlalu soft, seebetulnya ekspresinya menarik

 Ben Kristianto (15058)

21 tahun yang lalu

Kurang tajam mbak! Andai kan detail lebih terlihat, portrait ini bagus sekali!

21 tahun yang lalu

Bagus mba tapi kok terlalu soft menurut saya sehingga detail dari potrait ini kurang... dan biasanya dengan BW bisa tampak lebih jelas...

 Heri C., Winale (5653)

21 tahun yang lalu

1]imo, lensa 28-80 mm itu tidak cocok untuk portret. 2]memang mestinya dilakukan variasi pengambilan wajah. 3]sayang, detil urat2 wajah tidak sempurna terekpose.

 Irfan A (5369)

21 tahun yang lalu

Sisakan barang satu atau dua mbak, trus kirim ke tempat bapak tetua ini, biar dipasang di rumahnya. Dia en seluruh kampung pasti akan bangga bisa liat foto ini...

 Edgar Manik (625)

21 tahun yang lalu

Scannya kok begitu yah mbak, banding. Terus mungkin lighting nya terlalu flat (flash or available?). Nice portrait, IMHO.

 Barry Kusuma (61780)

21 tahun yang lalu

nice potrait..

21 tahun yang lalu

kontrasnya kurang mbak, mungkin scanningnya kurang mulus

Agus Dwi Wahyudi (551)

21 tahun yang lalu

iya.. kurang kontras.. terlalu flat cahayanya

 Chandra SB (41373)

21 tahun yang lalu

nice bw

 Fikria Hidayat (11208)

21 tahun yang lalu

senyumnya eleh..eleh dikulum gitu. sayang kurang tajam dan lighting idem sama aa agus.

 Herman Chandra (16264)

21 tahun yang lalu

Obyek menarik, kerut-kerut wajah yang apik. Sayang kurang terekam dengan baik ya. Ada kesalahan diproses scankah? Kropping rasanya agak ketat ya. (IMHO).

 Linda P (48214)

21 tahun yang lalu

bagus... agak soft?

 Agus Dwianto (20415)

21 tahun yang lalu

idem dg mas Rochim,print/scanningnya masih kurang oke...lighting juga terlihat flat

 Rochim Hadisantosa (104553)

21 tahun yang lalu

Ekspresi ramah.. Kok kurang tajam dan kontras, akibat scan?

 Endar Nata Sanjaya (19823)

21 tahun yang lalu

Bagus KOK