Wajah Dingin di Jendela 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Ary Indra (12247)

Frankfurt, 2000.

Foto ini saya ambil ketika saya baru saja tiba di Frankfurt. Saya ingat sekali waktu itu permulaan winter dan hari Minggu, di mana semua tempat tutup, dan Frankfurt rasanya sepi sekali. Wajah-wajah ini seolah memandangi saya ketika saya melintas di bagian belakang sebuah gedung di tepi Sungai Frankfurt. (Apa ya namanya?)

  • Nilai foto: 31
  • Dilihat: 231
  • Waktu upload: Senin, 26 Mei 2003
  • Lokasi: Frankfurt,
Shooting Data
  • Aperture: lupa
  • Speed: lupa
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 630 *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Mira TJ (4738)

21 tahun yang lalu

Anak arsitektur byk yg jago moto yah?

Jatmika (12)

21 tahun yang lalu

nice color....

 Irfan A (5369)

21 tahun yang lalu

jeli mas..

 Gunawan Wibisono (26231)

21 tahun yang lalu

komennya ikutan aja..
Mas Ary arsitek UB ya? angkatan berapa?

 Rochim Hadisantosa (104553)

21 tahun yang lalu

Pola dan warna yg menarik.

 Agus Sunarto, Suga (12736)

21 tahun yang lalu

memang fotografer sejati....bagus mas

 Tanti Johana (37658)

21 tahun yang lalu

Bagus.. bagus.. baru datang aja udah siap kamera.. ? Emang fotografer sejati.. :)

 Chandra Wirapati (5356)

21 tahun yang lalu

Mungkin idenya mereka mengintip dari balik pohon :-). Secara karakter, foto ini memang agak "dingin", seolah meminta kita pergi dengan sinis. Sukses idenya tertuang dalam foto. Great Place. Great Shot.

 Cahyo Primawidodo (6030)

21 tahun yang lalu

beh... pengembara dunia ;) pake film chrome tapi kok masih kurang saturated ya warnanya ?

 Adrian A. (8991)

21 tahun yang lalu

Kalo menurutku justru pohonnya memberi 'rasa' bahwa itu adalah jendela. Hmmm... mau apa kamu datang ke Frankfurt (mungkin itu kata wajah-wajah tersebut)... :)

 Ivonne Karuniaty (3763)

21 tahun yang lalu

Unik nihhh :)mungkin lbh bagus kalo ngak ada batang pohonnya?