Patung Fonske, Leuven 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hadeli Karuna (2556)

Air mancur ini, resminya bernama "Fons Sapientiae" (air mancur kebijaksanaan), merepresentasikan mahasiswa yang sedang membaca buku pelajaran. Fonske, adalah air mancur dengan tekanan air yang berbeda-beda. Terkadang tekanannya cukup kuat sehingga airnya (mewakili kebijaksanaan) dapat tumpah di kepala Fonske, bahkan kadang sampai membasahi seluruh bajunya. Air mancur ini dibangun atas perintah dari balaikota Leuven untuk memperingati 500 tahun berdirinya KU Leuven (1975). <br><BR>
Angle pengambilan sengaja dipilih yang ini, karena kalau diambil lurus backgroundnya tidak mendukung.

Pak Akhmad : foto orisinilnya hitam putih.

  • Nilai foto: 21
  • Dilihat: 207
  • Waktu upload: Selasa, 20 Mei 2003
  • Lokasi: Leuven centrum, Belgia,
Kategori
BudayaSnapshot
Shooting Data
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F65 *
  • Lensa: Tamron 28-200mm *
  • Filter: Merah
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
heri tranggono (2463)

21 tahun yang lalu

nice patung...

 Andi Cakravastia (17256)

21 tahun yang lalu

nice Li, kontras.

 Akhmad Sutrisno (80477)

21 tahun yang lalu

warnanya...kalau orsinil ..???

 Gunawan Wibisono (26231)

21 tahun yang lalu

Kalo langitnya tetep biru gimana Mas?

 Arif Subekti (15289)

21 tahun yang lalu

kira-kira mirip yang motret nggak ya?

 redianto (7363)

21 tahun yang lalu

objek yang menarik. mungkin bila bidang atas sedikit awan bergumpal akan lebih dasyat Mas.... salam.

 Risdwiyanto (4984)

21 tahun yang lalu

Objek yg unik nih Mas..!Kontras tambahin gmn Mas...? Okey..?

 Indra Dhani (65099)

21 tahun yang lalu

hmm nice shot

 A.Ruli Trisaputra (65803)

21 tahun yang lalu

object yg unik dan menarik. Hm...terkesan agak soft ya??? Salam