hasil menjala
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Agoeng Maryono (924)
..edit saturasi di PS..
- Nilai foto: 94
- Dilihat: 319
- Waktu upload: Senin, 05 Mei 2003
- Lokasi: kuta,
Shooting Data
- Aperture: f 3.5
- Speed: 1/200
- ISO: 0
- Kamera: Canon PowerShot A40 *
- Lensa: Tidak Tercatat *
- Filter: -
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Lee How (5087)
21 tahun yang lalu
Oh, Bali! Kayaknya snapshot sih ya mas? :) Great Freezing! Kalo aku pikir anaknya + ikan aja.

Barry Kusuma (61780)
21 tahun yang lalu
dramatis lagi, lebih bagus lagi kalau tangannya tidak terpotong..

Rochim Hadisantosa (104553)
21 tahun yang lalu
Bagus sekali, komposisi penjala dan ikan tangkapannya, juga anak kecilnya, sangat oke, kecuali bhw tangan si Bapak terpotong.

Suryo Wibowo (25088)
21 tahun yang lalu
top...light meter di taruk di mana nih pak..kalo di langit kan bisa jadi siluet utuh...

Mustafa K. (5014)
21 tahun yang lalu
Sepia yang indah, idem Tanti untuk bagian kanannya. Hunting lagi yah ! n data teknisnya mana?

Antotis Syafei (3757)
21 tahun yang lalu
bagus banget mas agoeng, jala yang masih ada ikannya membuat lebih menarik.

Azwar Hadi Kusuma, AHK (18573)
21 tahun yang lalu
nice shot...awan juga mendukung...saya lebih suka kalau horison-nya tidak miring...

Irwansyah S (52460)
21 tahun yang lalu
Anaknya justru terlihat terpisah dari aktifitas menjala, shingga saya berpendapat anaknya tidak usah diiuktkan saja.

HB Prabowo (1571)
21 tahun yang lalu
Meski tangannya terpotong tapi foto ini baguuuuus banget menurut saya.....

Adrian A. (8991)
21 tahun yang lalu
Wah, mantep banget. Siluet ikan-ikan yang tersangkut di jaring itu lho yang bikin gak tahan. Mungkin di tonjolkan yang anaknya aja akan lebih kuat. Jadi si bapak keliatan tangan dan kakinya aja. Just a thought. :)

Michael Gomulya (29309)
21 tahun yang lalu
nice, idem bu tanti sayang tangannya kepotong, n horizonnya ngak rapih.. :) keseluruhan sih cakep n passs...