Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Yogi Ardhi (2160)
Angkutan Pedesaan pada jam-jam tertentu di Indramayu seringkali penuh. Hal tersebut memaksa calon penumpang bertengger di atap dengan kecepatan tinggi.
21 tahun yang lalu
Belum cukup anak-anak yang jadi korban? Foto yang kuat!
menarik (omoshiroidesu)
Konten berita sbg foto jurnalistik sudah OK, sayang cetakan foto anda over, padahal lensanya sangat bagus.