salam jepret,, ^^
berawal dari nyari lensa wide dengan harga murah, saya nemu artikel tentang Sony Nex 5 dengan lensa 16mm f2.8 , dan tentu harga lensanya relatif murah, lalu muncul pertanyaan:
apakah lensa mirrorless bisa dipakai ke DSLR?
tentu dengan memakai adapter mungkin, tapi sejauh yang saya cari, baru nemu adapter untuk lensa dslr ke mirrorless...
mungkin rekan2 bisa membantu,, terimakasih, salam jepret ^^