[Berbagi] foto satwa pada alam bebas

Oleh:  Harlim (146795)    13 tahun yang lalu

  0 

Tip 1. Mulailah dg apa yg kita miliki

Jika tidak memulai dg apa yg kita miliki maka akan selamanya kita tidak akan memahami sifat satwa di alam bebas/ terbuka , sifat satwa dialam bebas dg satwa pada kebun binatang sangat berbeda.
Dlm pengamatan saya hal paling sering jadi hambatan adalah alat kita mudah terdogma oleh foto2 yg pernah kita lihat sehingga dlm otak kita selalu tertanam bahwa foto satwa dialam bebas butuh peralatan yg canggih .

Saya pribadi lebih menyarankan lupakan dg segala foto yg pernah kita lihat tetapi memulai dg apa kita miliki dan lakukan pratek dg satwa yg mudah kita temukan

contoh foto burung gereja yg mudah kita temukan , dlm pratek ini proses pembelajaran ini mengetahui beberapa sifat/kebiasaan satwa akan bertarung dlm beberapa hal
- mencari pasangan hidup
- berebut makanan
- menpertahankan teritorial

Belum ada komentar