[SHARING] Olah Foto (Gesture) dengan nuansa efek Grain & OE

Oleh:  Micha Rainer Pali (21082)    14 tahun yang lalu

  0 

Sebelum saya menjelaskan mengenai teknis olah foto ini, saya sangat berharap Anda sudah mengerti tentang teknik dasar penggunaan Photoshop,trimakasih.

Tujuan akhir Olah Foto ini adalah untuk menonjolkan gesture objek dengan nuansa efek grain di banyak spot dan efek pencahayaan over yg kadang disebut sbg kesalahan teknis Sang Fotografer :-j


Saya sangat berharap Thread ini jangan di replay dulu, saya akan mempersilahkan Anda utk menyimaknya setelah semuanya selesai sampai akhir, trimakasih .

Plug-in pendukung yg diperlukan:

  • NIK software - Color Efex Pro (mohon maaf linknya ga bs ditampilin, via pm bs)
  • Kesabaran :)
  • Imajinasi
Belum ada komentar