Oleh: R. H. N. Saputro (1909) 14 tahun yang lalu
Salam photography... Mas dan mbak saya ada beberapa pertanyaan sebagai berikut, mohon penjelasannya: 1. apa sih yang dimaksud dengan bad copy pada kamera maupun lensa dalam istilah fotografi? 2. bagaimana ciri khusus pada suatu kamera ataupun lensa yang dapat dikatakan bad copy tersebut? 3. dalam masa garansi, apakah kamera ataupun lensa tersebut dapat ditukar dengan yang baru dengan jaminan bahwa kamera atau lensa yang baru tidak bernasib sama dengan yang lama? 4. apakah ada data tentangvprosentase seberapa besar produk badcopy tersebut di pasaran, terutama kamera ataupun lensa canon... Terima kasih atas tempat dan penjelasan dari mas-mas atau mbak-mbak yang lebih tahu tentang hal-hal tersebut.