[Liputan} Seminar & Motret model Bersama Bambang RSD

Oleh:  Chamiduddin Arief (15916)    15 tahun yang lalu

  0 

Halo kawan kawan fotografer.net

Dengan bermodel nekat karena tidak punya modal, heeee…….
Akhirnya anak2 FOTOKU COMMUNITY alias komunitas fotografer kudus berhasil membuat acara seminar & motret model bersama BAMBANG RSD ( profesional fotografer & ketua MATA Semarang Photography Club),
Tema yang diangkat kali ini adalah: TEHNIK & TRIK MOTRET PREWEDDING & MODEL.
Adapun pelaksanaan di Hotel Gripta Kudus, tanggal 23 Pebruari 2009 mulai jam 08.00 s/d jam 17.00 . diawali jam 8-10, persiapan & daftar ulang. Jam 10-13eminar yang idiisi oleh bambang RSD. Setelah itu ISOMA, jam 14-17 motret model. Jam 17 sayonara heeeee
Bahrul Ulum & Ahmad Roufiq selaku ketua FOTOKU COMMUNITY dan ketua pelaksanaan acara seminar & motret model bersama Bambang RSD, dan seluruh panitia mengucapkan terima kasih kepada:
1. Tuhan YME atas cuaca yang mendukung dan segala kelancaran acara kali ini.
2. Bambang RSD “one of Indonesian new Icon in Fashion Photograpy” yang telah bikin qt2 jd lebih pinter
3. Gripta Hotel Kudus yang telah memberikan fasilitas yang memadai
4. Mbak Yanti “Berlian Kusuma Bridal” atas koleksi wardrobe yang cantik dan elagan & make up modelnya
5. Model-model kita dari semarang yang sangat kooperatif, Nindi & Ikke
6. Matahari Pigura Freame untuk door prize piguranya
7. Kodak Bangkong Semarang koas yang cantik
8. Pak Topan yang telah rela meminjamkan ular kesayangannya yang sangat cantik.
9. Para Peserta dari kudus semarang, Jepara, Demak, Peti dan pemalang yang udah meluangkan waktunya untuk ikut meramaikan acara ini
10. Fotografer.net yang selalu memberi ruang bagi kami untuk berkarya dan bereksplorasi

Belum ada komentar