Oleh: Leovan Widjaja (31054) 16 tahun yang lalu
LensAstra (Komunitas Fotografi Astra), sebuah komunitas fotografi yang baru berusia 1 bulan ini merupakan sekumpulan pecinta fotografi dilingkungan ASTRA group. LensAstra pada hari Sabtu, 20 September 2008 lalu melakukan soft launching dan hunting dengan tema Ramadhan di lingkungan gedung Astra Agro Lestari – Pulo Gadung. Tidak disangka hunting perdana ini dihadiri oleh lebih dari 90 orang. Tidak hanya dihadiri oleh Lenster, sebutan utk anggota LensAstra, dari Jabotabek tapi dihadiri juga Lenster dari Bandung. Mulai dari jajaran Direksi sampai dengan officer turut serta berpanas-panasan demi angle untuk menghasilkan foto yang menarik. Hunting dimulai tepat pukul 13.30 dan berakhir pukul 17.00, peserta dibagi menjadi 6 kelompok. Sesi Sharing oleh Maestro ROL – Agah Permadi menjadi salah satu ajang yang seru karena banyak para Lenster yang mengajukan pertanyaan. Tak terasa sudah masuk waktu Maghrib dan tanpa dikomando Lenster langsung menyantap hidangan berbuka puasa yang sudah disediakan oleh panitia LensAstra. Para Lenster masih belum juga beranjak dari kursinya karena doorprize dari para sponsor sedang dibagi-bagikan. Tepat pukul 19.00 acara berakhir dan Lenster kembali pulang dengan rasa senang. â€Dapat photo bagus, dapat makan, dapat doorprize lagi...†komentar salah satu Lenster. Thanks to Models : Indah, Chika, Mona, Rachel and Dhini. Jarang2 liat kalian gak keluar tanduk :D Juga model anak2 - Putra dari Fitra P : Kaka, Bintang dan Gilang.. Thanks to Koh Aco, Golden Eagle, yang sudah support lighting nya... ^:)^ Thanks to Edi Suyitno dengan The Pirates-nya yang telah mensupport model2 yang cantik2 dan kali ini tampil anggun dibalut busana Muslimah... ^:)^ Terima kasih juga kepada Om Wiwin Yulius yang telah mewakili fotografer.net telah bersedia hadir dalam acara ini... Dapet FPE lagi... ^:)^ Terima kasih kepada semua Lenster yang telah meramaikan hunting perdana ini, dan terima kasih juga kepada panitia inti LensAstra : Fitra Pranadjaja, A. Fandi Hastomi, Ratri, Rina Listiani, Fransiska Yoefi, Warsono, Antotis, Hargo W, Ricky martawijaya, Handy Soen, Krisdianto, Djaja Amanda, Raflis, Dany Dewantoro, Fitriadi Suripit, Anton Yuniarko, Yudhi Fardian, Azzumari. Serta semua sponsor yang telah mendukung Soft Launch dan Hunting Perdana ini sehingga berjalan dengan baik. Berikut list nama-nama peserta, mohon maaf apabila ada kesalahan dan kekurangan nama : 1. FX. Sri Martono 2. Santosa Tarmudji 3. Henry C. Wijaya 4. M. Hasan Basri 5. Dhani Tri Atmoko 6. Prasetyo Eko Wibowo 7. Teguh Priyono 8. Agus Riyadi 9. Tiara 10. Slamet Puji Prihatin 11. Noviadi 12. Akbar 13. Sigit 14. Hector Setiabudi 15. Asep Kusmayadi 16. Annas 17. Almaizar 18. Hilman Rusli 19. Himindo Salimin 20. Ardi Eliaputra 21. Arif Sujatmiko 22. Pardiyanto 23. Mega Sunarjono 24. Mochamad Husni 25. Syafrudin 26. Widodo 27. Purwoko Adi 28. Ni Ketut 29. Hedi Handoro 30. Shuni Vashti 31. Rachmat Yulyanto 32. Freddy 33. Arif Winarno 34. Mirza Kampono 35. Azis Supriyadi 36. Wahyu 37. Juan Davis 38. Indra Wiajaya Sutrisno 39. Hargo Wibowo 40. Caesar Augustino 41. Sopari 42. Ferengki 43. Dwi Harto 44. Gembong 45. Guruh Sasongko 46. Aldi Yudistira 47. Deni Ramdhani 48. Hasiholan 49. Mohamad Sadikin 50. Joko Suprapto 51. Rudi Susanto 52. Tjahjo 53. Indra Robbi Nugraha 54. Bagus Ari Wibowo 55. Asep Mulyana 56. Yudi Hendrawan 57. Yadid 58. Ikun M Sudrajat 59. Arief Munandar 60. Sonny 61. Suyoso M. Rahadi 62. Widi 63. Raditya 64. Renni 65. Riki 66. Dody Muktiwibowo 67. Muhammad Emir Reza 68. A. Ricky Trisna 69. Lia 70. Arif Setiyawan 71. Harun Alrasyid 72. Herdias Yerrie 73. Khadik Anwar 74. Gunawan 75. Ronald 76. Muhammad Noor Hasmadillah 77. Erlan 78. Ary 79. Dwi Satyo 80. Daniel 81. Firman Fathoni 82. Samsudin 83. Asep Sandra 84. Wahyu P Wibowo 85. Lediana Margana 86. Hieronimo 87. Kuncoro 88. Temmyadi Santoso 89. Adrenaldo Panca 90. Dodit Kurniawan Asyhar 91. Gede Arsabawa 92. Aldri Ibrahim 93. Muhamad Novel Alexander 94. Nanda Adimas Putri Sentanu Akhir kata, kami atas nama panitia sadar masih banyak terjadi kekurangan dalam event pertama ini, untuk itu kami mohon maaf sebesar-besarnya.. Salam Lenster, Leovan Widjaja