Pengurus Pewarta Foto Indonesia (PFI) 2007-2010

Oleh: Jefri Aries (943)    16 tahun yang lalu

  0 

Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Salam sejahtera bagi kita semua

Kami dari pengurus Pewarta Foto Indonesia (PFI)2007-2010 mengucapkan
terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh anggota PFI yang telah
menyukseskan Kongres II PFI serta Pameran Foto Potret Indonesia Terkini
pada awal bulan Desember 2007 ini.

Berangkat dari cita-cita yang sama serta untuk menjalankan program PFI
yang telah disusun dalam kongres, maka disusunlah kepengurusan PFI.

Adapun susunan pengurus PFI 2007 – 2010 adalah:

Ketua Umum : Arief Suhardiman (The Jakarta Post)
Sekjen : Astra Bonardo (Seputar Indonesia)
Bendahara : Dewi Nurcahyani (Majalah Paras)
Divisi Organisasi :- Agus Susanto (Kompas)
- Bambang E. Ros (Behind The Screen)
- Eka Nickmatulhuda (Koran Tempo)
Divisi Advokasi :- Anton Bayu S. (Tabloid Senior)
- Fajar Tri H (Majalah Legal Review)
Divisi Hubungan Eksternal:- N.A. Weda (European Pressphoto Agency)
- M. Soleh (Media Indonesia)
- Dadang Tri (Reuters)
Divisi Dana dan Usaha :- Eko S. Hilman (Investor Daily)
- Erly Bahtiar (Tabloid Bola)
Divisi Pengembangan SDM :- Beawiharta (Reuters)
- Hendra Suhara (Kontan)

Dalam menjalankan tugas sehari-sehari, pengurus PFI ini didampingi oleh
Komisi Etik dan Badan Pemeriksa Keuangan. Adapun susunan anggota
pengurusnya adalah:

Badan Pemeriksa Keuangan :- Ahmad Ibrahim (Associated Press)
- Alex Suban (Suara Pembaruan)
- Chandra AN (Kedaulatan Rakyat)

Komisi Etik :- Eddy Hasby (Kompas)
- Enny Nuraheni (Reuters)
- Edward Sinaga (Freelance)
- Gannet GP (Cek & Ricek)
- Gino F Hadi (Media Indonesia)
- Saptono (LKBN Antara)

Akhir kata kami mohon doa restu dari seluruh pengurus dan anggota PFI agar
PFI senantiasa mendapat rahmat dan perlindungan Tuhan Yang Maha Kuasa
dalam menjunjung tinggi nama baik profesi serta bangsa dan negara Republik
Indonesia.

Terima kasih atas perhatian dan kerjasama yang dicurahkan.

Salam hormat,
Ketua Umum Pewarta Foto Indonesia

Arief Suhardiman

Belum ada komentar