Kenapa motion effect di foto ini berbeda ?

Oleh:  Imam Syafrudien (67531)    17 tahun yang lalu

  0 

Dengan hormat. Maafkan atas kelancangan saya menanyakan yg barangkali sangat sepele buat rekan-rekan senior dan yg mengetahui tentang fotograpy secara teknik.
Benar saya tidak habis mengerti, bahwasannya kenapa motion effect bisa terjadi berbeda ? kasusnya seperti dalam foto yg saya lampirkan dibawah ini, terlihat dibagian tangan lebih kusus di bagian jari jari. bg foto itu cermin.
Data foto : Kamera 30D Canon - Lensa 50 mm /1,8 - ISO 250 -Speed 1/5
Terimakasih atas bantuan dan informasinya, harapannya semoga saya mengerti dan juga bermanfaat. Salam hangat saya.
Imang Jasmine

Belum ada komentar