Oleh: Robby Yanto Sudjana (21995) 17 tahun yang lalu
halo rekan nikonian, pertanyaan tentang nikon d40 dan d40x, terutama lens compability nya.menurut spek teknisnya, kedua kamera tersebut tidak bisa autofocus dengan lensa AF ataupun AF-D ? bagaimana dengan lensa third party sigma, tamron dan tokina dsb? tidak bisa autofocus juga?yang agak mengganjal juga, kalo ini kamera cuma autofocus dengan lensa AF-S, kok rasanya seperti drawback ya.. mundur gitu lho, kok Nikon keluarin kamera DSLR nga bisa autofocus dengan lensanya sendiri.. (no offense lho ) maksudnya lensa AF itu artinya auto focus, dipasang ke nikon DSLR nga bisa auto focus, gimana gitu.. :| kalo lensa AF dipasang di Nikon SLR jadi manual focus, wajar lah ya..untuk para user D40, pertimbangan untuk membeli kamera ini apa ya? soalnya lensanya yang work perfectly (bisa Af) cuma afs 18-55, 18-70, 24-85, 55-200, 55-200VR, 70-300VR, 24-120VR, micro 105VR dan 18-200VR.di luar itu lensa AFS mahal semua seperti 17-35, 17-55, 28-70, 12-24, 70-200, 200-400 atau lensa prime seperti 600, 500, 300.Padahal lensa AF-D kalo dihitung kasarnya sekitar hampir 30 lensa y..