Oleh: Dibyo Gahari (68766) 17 tahun yang lalu
Just for sharing. Hunting bareng Pak Budi Darmawan ke Bromo. Sayang hanya bisa semalam. Saya menggunakan D200 versi INFRARED ( = IR ) murni dng cut off sekitar 620nm dan D70s versi VISIBLE INFRARED ( = VIS.IR) dng melepas hot mirror. Hasil D70s VISIR dng beberapa varian filter tambahan (merah R25A & orange G2) dng variasi value di channel mixer.
+ filter merah 25A di depan lensa
setelah di channel mixer
variasi di channel mixer
yang ini dng. filter orange G2 di depan lensa
dan varian di channel mixer
varian lain lagi
Walaupun sebenarnya bisa, saya sengaja tidak mengambil gambar dng. filter Cokin P007 atau Hoya R72 di depan lensa. Karena apa? Karena viewfinder akan cenderung gelap. Dan itu tentu bertentangan dengan ide awal kamera dioprek agar kita lebih mudah mengambil gambar.
Contoh di atas adalah contoh2 preset sederhana yang sempat saya lakukan pada waktu pemotretan. Sebenarnya explorasi bisa dilakukan lebih lanjut dng variasi preset ke beberapa alternatif warna, namun tidak sempat dilakukan ...
Oleh: Darson Sumarno (61333) 17 tahun yang lalu
Ck ck ..salut view yg indah sekali Fotonya ...
Oleh: Nufransa Wira Sakti , Frans (19637) 17 tahun yang lalu
Incredible...salut !
Oleh: Yadi Yasin (116383) 17 tahun yang lalu
Mantebh.... jadi foto yg diatas itu dr D70 atau D200?
Mas Darson dan Mas Frans, terima kasih ! Mas Yadi, contoh di atas hasil D70s VISIR ...
Oleh: Ngakan KEBO Maesa (8755) 17 tahun yang lalu
Pak Budi wis sepuh kok masih manjat2 puun... ;)) Terima kasih untuk sharingnya Pak Dibyo dan salam untuk senior saya, Pak Budi Darmawan.
Mas Ngakan, Pak Budi nggak ikut naik puun. Yang kelihatan di foto itu turis bule kok. Salam akan saya sampaikan ...
Oleh: Maria Y.P. Ardianingtyas, Dian (27437) 17 tahun yang lalu
mas Dibyo yang baik, nanti D50ku dioprek jadi versi berapa? terus hasil fotonya aka seperti yang mana? :D sekarang lagi otw cipularang ke bandung nich (yang bawa Agung namanya). salam...
Thanks infonya kak Dibyo, ada contoh foto yg D200? kak KEBO masih muda kok nggak kuat manjat :p
Oleh: Harlim (146795) 17 tahun yang lalu
inovasi yg sangat bagus sebagai tambahan menggunakan metoda ini bisa utk variasi yg lebih banyak tanpa channel mixer link ini how to do it buatlah shot sebanyak mungkin pada kertas2 berwarna pada lampu dingin (neon) simpan di cf , saat melakukan preset gunakan select image (utk pengguna nikon) Metoda ini juga bisa capture foto normal selama kita punya hot mirror yg dipasang didepan lensa variasi filter juga bisa , jadi bukan hanya red 25a dan orange itu yg bisa saya tambahkan utk sementara ini Nice job boss
Oleh: Feb Sumandar (23599) 17 tahun yang lalu
thanks for sharing, om Dibyo...... colour tone IR yang dihasilkan memang bener2 keren.... :)
Oleh: Fredy Wijaya, prt (28120) 17 tahun yang lalu
wow.... HIDUP INDONESIAAAAAAAAAAA.....
idem Feb Sumandar, saking kerennya sampai akhirnya ngiler juga... :)
Oleh: Kresna Sakti Jaya,ksj (10740) 17 tahun yang lalu
FN memang tetap kaya dan hebat untuk IR ! maksudku untuk belajar juga. Salut buat P.Dibyo =D>
Cak Yadi, yang bisa manjat itu kudu mahluk berkaki dua !!! :-" :-" Aduh....... Ini Senior ini ama Senior ini juga kok suka godain kita pake kamera2 begini yah ??? Jadi kpengen.... :(( :((
senangnya saat ini mas Dibyo sedang mengoperasi D50ku...cihuy...V3 aja ya mas...pengen oldig tone kaya punya mas Feb Sumandar, kueyen...:D
Oleh: Pujo Rahmanto, Pudz (59699) 17 tahun yang lalu
kebow bukan manjat, tapi merumput, ;))