CLOSE : Need Help : EXIF Data hilang

Oleh: Erwin Sugiawan (2478)    18 tahun yang lalu

  0 

guys, gue mencoba tips di bawa ini, untuk menambah Exif data owner name, langkah2 nya sbb : EXIF data: Owner name Connect your S2 to your PC. In the CameraWindow, click on the <Set to Camera> tab. Click on the <Confirms/changes camera settings> icon, enter your name on the Owner's name text box. Click <Apply> and <OK>. Disconnect your S2. Take pics. Your name, as the owner, will now be in every EXIF data, regardless whether your camera is connected to your PC or not. Setelah itu... EXIF gue hilang semua, coba di mati in , lalu di hidupkan, ambil foto, transfer ke komputer, ehhh masih ngak ada .... TOLONG GIMANA INI ?

Re: Need Help : EXIF Data hilang

Oleh:  Valens Riyadi (22589)    18 tahun yang lalu

 0 

kameranya apa ?
software yang digunakan apa?

sebaiknya bisa lebih spesifik.

Re: Need Help : EXIF Data hilang

Oleh: Erwin Sugiawan (2478)    18 tahun yang lalu

 0 

Canon S2IS , om Valens,
S/W nya asli dari Canon nya

Re: Need Help : EXIF Data hilang

Oleh:  Judhi Prasetyo. (38908)    18 tahun yang lalu

 0 

Tips nya dari mana? Kok baru denger...
BTW, saya pindahin ke kategori Canon karena sudah secara spesifik membahas satu model/merek kamera.

Re: Need Help : EXIF Data hilang

Oleh: Erwin Sugiawan (2478)    18 tahun yang lalu

 0 

Om Judhi, Tips nya saya ambil dari site http://www.digicamhelp.com/canon-s2-blog/index.htm

di pindah ke mana aja ...boleh kok om... asal bisa menyelamatkan misi EXIF di kamdig S2IS saya :(( tambahan... beberapa teman yg saya tanya, mengatakan bahwa mereka juga melakukan tips yg di atas, tp tidak mengalami gejala2 penyakit spt di kamdig saya..

(CLOSE) Re: Need Help : EXIF Data hilang

Oleh: Erwin Sugiawan (2478)    18 tahun yang lalu

 0 

thx all, udah ketemu, cara nya di restore aja, EXIF bisa di baca oleh s/w dari Canon tp belum bisa dari windows klik kanan property kaya waktu dulu. but any way, yg penting udah bisa di baca lagi :)