Oleh: Sanny N H (514) 18 tahun yang lalu
Menurut ..dpreview.., hari ini bakal dilaunch lensa CZ for Nikon. Bakal banyak lensa primes kelas pro nih, pengen juga sih nyobain Distagon 21mm yang konon jadi lensa wide tertajam (lebih tajam dari 17-35mm)
Oleh: Mustakim Irsan, ICHAN (55541) 18 tahun yang lalu
Sebenarnya dengan bantuan adapter juga bisa kok Walaupun emang semua metering dan focusing All manual Yang susah itu nyari yang jual adapter-nya di Indonesia :D Zeiss MC Jena Biometar 80mm/f2.8 + adapter for Nikon mount, ada sedikit sampel foto dari member FN disini :-"
Oleh: pramana sudiro (30467) 18 tahun yang lalu
katanya bukan lensa AF, tapi MF dg dudukan Nikon.
Oleh: Bambang Widjanarko (162) 18 tahun yang lalu
Koreksi, keluarnya baru dec 28, minggu depan.
Oleh: D. Setiadi (81319) 18 tahun yang lalu
Kalo MF masih bisa di D200 dong...
Oleh: Rendra Kartadinata (19382) 18 tahun yang lalu
Zeiss Ikon atau Nikon? Beda lho... Zeiss Ikon merupakan kelas rangefinder yang dirilis Carl Zeiss untuk berkompetisi dengan Leica M Seriesnya.
Rendra : --> Carl Zeiss have gone all mysterious in their placement of a message on their home page, it reads "Millions of SLR Photographers Will Soon Discover a New Dimension in Photography." At the moment we have no idea what this means, speculation on our forums and elsewhere ranges from a new Zeiss digital system (Sony?) to Zeiss lenses for Canon / Nikon mounts (a leaked image shows Nikon F-Mount Zeiss lenses).
Djaya : Makanya ngak melulu buat Nikon khan ? Buat Canon juga mungkin diproduksi.
Oleh: Herlambang, BN (8204) 18 tahun yang lalu
Rendra : kalo misale dia produksi lagi buat Canon .. apa ada marketnya ya? toh sekarang Canon-nut semua udah bisa pakai CZ + adapter? Biarpun CZ lens rata2 harganya masih USD 1000+ ^^ Atau mungkin dibikin sedikit murah ? seperti Carl Zeiss Jena yang udah ada Nikon F mountnya dari dulu ? hmmmm
Herlambang, Mustakim >> Yang pakai adapter itu khan lensanya Medium format tho, beratnya 2 kali lipat. Coba kalau dedicated to SLR mustinya beratnya tinggal 1/2nya. Lagian yang diharapin khan Nikon AF-D compatible tentunya. Masa CZ kalah sama Sigma dan Tamron.
Om Bob, Market buat Canon ? Jelas ada apalagi Canon kan secara overall kalah bagus untuk wide anglenya Makanya gak heran kan sekarang banyak yang pake lensa CZ atau Leica buat Canon ..
Oleh: Frank Bambang Yuwono, FBY (52910) 18 tahun yang lalu
Carl Zeiss Jena itu kan yang jerman Timur ya? Mungkin yang akan diproduksi akan mirip dengan lensa untuk Contax/Yashica?
@ Sanny : CZ Jena yang ada di market, itu buat fully dedicated Nikon F mount ... bukan adapted ke 35mm [sepanjang penglihatan saya yang di ebay market] pun Angienux yang super tajam itu . .sayang pabriknya udah bangkrut. sempet ke pasar loak camera disini, banyak Angienux and CZ Jena for Nikkor .. tapi harganya hehehhe .. Om Frank : Kalo ga salah sih CZ Jena made in East Germany .. tapi ada rumour katanya di Japan pas lagi WW 2 ? Om Rendra : kalo kita udah ada koleksi lensa" prime CZ kan udah pasti lebih murah dibanding beli baru ? apa gak user Canon tinggal beli adapted aja ? toh can do all except Auto focussing ? [kalo CZ ZF ternyata auto focus n accurate AF nya .. good bye my prime Nikkors] =bob=
bisa engga sabar nunggunya tuh ..The final solution will be revealed on 01/18/06. Until then, you will find out a little more each week from our images. . ini baru beritanya belum nunggu barangnya juga harganya ZF itu kali Zeiss for F mount kali ya
Hiks... gw udah patah arang duluan Sebab kalopun toh nanti jadi ada lensa CZ F-Mount, pasti gw nggak mampu beli :(
Oleh: Radix R (2382) 18 tahun yang lalu
F-mount sudah habis masa patent-nya, jadi semua produsen lensa yg berminat bikin lensa utk F-mount bisa bikin dg bebas. cmiiw.
Yang baru tersingkap hari ini cuman Planar 50/1.4. Kira2 bakal ada apa lagi ya, khan masih ada 2 minggu. Karena lensanya MF kelihatannya CZ cuman mau ambil alih disaat Nikon menghentikan penjualan MFnya saja
Oleh: Medituah Sinaga (9973) 18 tahun yang lalu
sudah ada Technical Data untuk Planar T* 1,4/50 ZF dan Planar T* 1,4/85 ZF di sini. maaf link nya gak bisa langsung ke halaman Technical Data, jadi harus klik manual
Oleh: Kurnia Wijaya (22855) 18 tahun yang lalu
Hari ini keluar jg... dari sini ZEISS Lenses for Nikon F Mount Carl Zeiss AG of Oberkochen, Germany is about to introduce ZF, a new range of interchangeable lenses for Nikon SLR cameras, both analog and digital. ZF lenses bring the highly acclaimed Carl Zeiss image quality to the Nikon SLR camera system, which has been the preferred equipment of millions of professional and ambitious amateur photographers for decades. ZF lenses can also be used on the Sinar m professional digital camera and a multitude of industrial video cameras. ZF lenses provide Nikon F-mount cameras with the creative potential and phototechnical performance available so far only in the Contax system. In addition, ZF lenses incorporate new technical advances from the ZEISS Ultra Prime®, Master Prime® and DigiPrime® lenses for motion picture cameras. Results have been seen in feature films like "Lord of the Rings", "Alexander", "King Arthur", "Air Force One", "Collateral", "King Kong" and many commercials and music clips. Like the ZEISS lenses for motion picture, ZF lenses feature unusually high mechanical quality, fixed focal length, very precise manual focussing, reliability, and exceptional durability. Special attention is paid to guarantee absolute color matching throughout the whole range of lenses resulting in state-of-the-art image quality. The first ZF lens will be the Planar T* 1,4/50 ZF, which, in its Contax RTS version, was rated the world's best fast standard lens by "Popular Photography" in 1999. It will be followed by the Planar T* 1,4/85 ZF, which in its Contax RTS version became known as a great portrait lens and story-teller. Both lenses will become available in spring 2006. The Pricing will be suitable competitive with similar items in the Nikon F-system. Several more ZF lenses will be introduced during 2006. With the introduction of ZF lenses, Carl Zeiss will set up a new international distribution network and will announce information on availability of the ZF lenses at www.zeiss.com/photo.
Oleh: Hendrik Ronald (5349) 18 tahun yang lalu
Kira-kira harganya brapaan yach? 1,5-2,5 juta? Jadi ngilerr. Lagi ngincer2 lensa 35mm. Mudah2an ntar keluar d ^^;;;;
Oleh: Valdy Prawhesmara (21899) 18 tahun yang lalu
Carl Zeiss....waw.....jadi ngiri....jadi kepengen....waw....mimpi ya....cari adaptor ahh....keluar negeri ahhh.....waw....*euphoria maximus*
Oleh: masbaz (39152) 18 tahun yang lalu
Valdy: belum terlambat untuk kembali ke jalan yang benar, nak... O:-)
Dari pada nyari adaptor yang susah, mending langsung beli lensanya dong....8->Kalo udah ada susu, ngapain juga masih nyari sapinya.....;))
Oleh: iing Gunawan, sidoel (27236) 18 tahun yang lalu
Zeiss emang bagus sih, tapi bukannya lensa Zeiss itu manual semua? emang masih ada apa yang pake lensa manual buat DSLR ;))