Oleh: Bny W.S (2323) 20 tahun yang lalu
Rekans, diantara 2 lensa ini (12-24 dan 15-30), mana hasil yg paling bagus / tajam / jernih? Apa masalah flare memang menggangu sekali di 12-24 ini? muun pencerahannya :-/
Oleh: Agus Saptono (2626) 20 tahun yang lalu
kalau pakai focal length 12mm di lensa sigma filter nya harus dicopot, kalau tidak akan muncul kesan vignet. kelemahan sigma sih sementara itu setahu saya.
Oleh: Widarto Adi, darto (13411) 20 tahun yang lalu
ya iya lah, musti dicopot dong...hoodnya.. :(( check disini untuk hasil test : interior dan exterior shoot out dan disini dari review ini saya jadi beli deh :D
Oleh: iing Gunawan, sidoel (27236) 20 tahun yang lalu
gile hasilnya keren2 banget, jadi pengen jg :p
Oleh: Aris Setiawan (2080) 20 tahun yang lalu
Mendingan langsung ke 12-24mm lah... hasilnya keren dan bisa dipake di SLR analog. Ada yg jual second ngga yah? :p
Oleh: masbaz (39152) 20 tahun yang lalu
saya punya 15-30, dulu pengin 12-24 sih, tapi terbentur dana :((Di (**merk lain, deleted**), 15-30 performanya sangat bagus, pencahayaan rata, tajam corner-to-corner. Di kamera film saya menemui sedikit vignetting di sudut2nya dari wide open sampai f/5.6. Kelihatannya sweet spot-nya di f/8Bagi kebutuhan saya, distorsi perspektif di 12-24 terasa terlalu besar, kecuali jika anda memang menginginkan efek tersebut. Itulah mengapa saya pilih 15-30 selain karena harganya