Saldjoe dan Geredja Toea 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 D. Risanti (56932)

Sudah musim dingin, tapi belum bersalju cuma air yang jadi es :D Foto lama awal th, gabungan dari 2 foto disambung, diotak-atik tone-nya di PS, lalu dikasih salju hihi.. Semoga berkenan, cuma foto pedesaan ^_^. Tengkiyu kritik dan sarannya.rnrnTambahan: khusus salju pakai satu layer lagi saya ambil dari foto mikroskop ^_^ hihi berikut keterangannya:rn$CM_INSTRUMENT JSM 6500F$CM_ACCEL_VOLT 15.0 $CM_MAG 1400

  • Nilai foto: 193
  • Dilihat: 373
  • Waktu upload: Selasa, 21 Des 2004
  • Lokasi: Monschau, Germany
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon Coolpix 2500 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 L H Kekek A D H (6241)

19 tahun yang lalu

wow...menajubkan

 Charles Liem (6710)

19 tahun yang lalu

sangat cocok buat dijadiin kartu natal

 Johan A. Saleh, ADIT (27903)

19 tahun yang lalu

wahhh.. .bisa gitu... baru sekali ada yang make foto dari mikroskop buat sandwich

 Soeharsono Lie (5685)

19 tahun yang lalu

keren olahannya, saljunya lebat sekalii.. =) salam

 Charles H. Hadi, Jade (13203)

19 tahun yang lalu

Keren juga. Kayak gambar2 di jigsaw puzzle

 Rendra (6538)

19 tahun yang lalu

keren, kayak post card

Sidharta Yoga (892)

19 tahun yang lalu

wuihh .. great ps processing ... seperti lukisan jadinya !

 Maria Oktavina FarFar,RIA (10200)

19 tahun yang lalu

efeknya keren, mba...... slamat natal yach...:)

 hotma martuah (3347)

19 tahun yang lalu

olahanya bagus...

 Julfiadi Nawawi, Joel (25273)

19 tahun yang lalu

Mantap olahannya...

 Stephanus Hannie (25454)

19 tahun yang lalu

fotonya selalu membuat saya kepingin traveling kesana..nice retouch kaya kartu natal...salam

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Bangunan yang menarik, winter mood nya juga asik, kirain masih di China, Salam.

 Simon Indra (27571)

19 tahun yang lalu

nice concept...tonenya bgus...

Dhanu Prasetyo (35)

19 tahun yang lalu

luar biasa... saya kira saljunya turun beneran tuh ...

 Purwanto Subroto (12667)

19 tahun yang lalu

keren...olahan yg bagus....seperti lukisan

 Irwansyah S (52460)

19 tahun yang lalu

Tumben nggak diframing pakai pintu atau gapura?. Rasanya batang pohon berebut perhatian dengan BG gereja.

 Reginald Iskandar (12979)

19 tahun yang lalu

olah digitalnya mantab, artistik.

 Arbain Rambey (103716)

19 tahun yang lalu

..ruar biasa...Bluthusan...taruhan: bentar lagi foto ini FPE!

 Harlim (146795)

19 tahun yang lalu

Salju nya sedikit kaku, yg lain perfect

 Irwan Kreshna, AHOng (7691)

19 tahun yang lalu

Olah digitalnya apik banget... jadi seperti lukisan...

 Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)

19 tahun yang lalu

olahannya oke nih, mba Doty....:)

Hedi Priamajar (49168)

19 tahun yang lalu

Yang turun itu salju atau bulu ayam sih ? hihi. Kayak efek slow-shutter saat hujan salju.

Heri Kuswanto (1979)

19 tahun yang lalu

Perpaduan antara Pohon dan rumah dengan baik, menjadi bak lukisan yang bernilai seni ...met kenal

 Togar Sitanggang (65921)

19 tahun yang lalu

kirain salju beneran, ternyata diolah.. keren benar olahannya... salam

 Andy Sugiharto (54126)

19 tahun yang lalu

meskipun saljunya 2 arah, tapi ini foto yang cantik. Saya suka efek dan tonenya yang seperti lukisan..nice PS touch !