Curious Peacock 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Widyawan (2136)

Merak emang binatang yg enak difoto. Ditongkrongin lama mereka malah nampang. Sambil seolah2 memandang heran dan ingin tahu.
rn
Sengaja di frame ketat dan close-up karena banyak objek menggangu di bawah leher
rnKomentar dan kritiknya makasih ...

  • Nilai foto: 50
  • Dilihat: 215
  • Waktu upload: Selasa, 13 Sep 2005
  • Lokasi: Fotta Wildlife Park, Ireland
Kategori
Satwa
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/200
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 75-300mm *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Yudy (14008)

18 tahun yang lalu

keren. dofnya agak sempit . mungkin bukaan bisa diperkecil. biar tajem. nice pic anyway. GBU

 Reginald Iskandar (12979)

18 tahun yang lalu

moment pas, komposisi pas, tajam. salam

 Kristianto Gunawan T (145148)

18 tahun yang lalu

Foto unggas yang menarik dan tajam, nice tone, Salam.

 Budi Ariyanto, bpp (21621)

18 tahun yang lalu

cakep makronya... Tajam.. DOFnya keren.. Nice shoot salam :-)

 Wawan Budi Wilapa, ST (23193)

18 tahun yang lalu

masih banyak ruang yang terlalu kosong. mendingan lebih dicrop hingga padat. detilnya juga kurang mas Wid.. semoga berkenan, salam..

 Zairin Salampessy (25541)

18 tahun yang lalu

Burung yang cantik dengan angle yang menarik. Nice shoot. Salam.

 M. Zamkhani (60278)

18 tahun yang lalu

Komposisinya menarik dan akan lebih sippp kalau bisa lebih tajam lagi

 Iwan Tanzil (36793)

18 tahun yang lalu

Anglenya top, tone dan lightingnya bagus, sayang DOFnya kurang lebar, fotonya bagus sekali. salam..

Joko Ismanto (744)

18 tahun yang lalu

detail obyek sudah kelihatan, cuman mungkin framenya yg terlalu ketat...,

 Bangga Nirwanjaya (17190)

18 tahun yang lalu

Tajam... kontrasnya bagus...

 Agustinus Wibowo, Bowie (3116)

18 tahun yang lalu

dofnya keren framing juga dah ok kok..salam

 Dani Rinaldi, ABIEM (6366)

18 tahun yang lalu

cantik mas fotonya, Dofnya keren, detil walaupun dofnya shallow. mungkin terlalu ketat mas cropnya ???