WHY dont we do it in the road? - kumpulan video tentang bagaimana street photographer bekerja*

Oleh:  Karolus Naga (50633)    14 tahun yang lalu

  0 

thanks buat spacenya, sekedar sharing koleksi video yang bisa dijadikan bahan pembelajaran tentang bagaimana street photographer bekerja di jalanan. sehingga bisa menambah wawasan nusantara ...
tentu saja teman2 bisa menambahkan di kemudian waktu ...

untuk artikel: Ways of Working oleh Michael David Murphy sangat membantu untuk memahami bagaimana dan apa street photography itu. Sehingga dari sini bisa didapat sedikit gambaran dan jawaban dari pertanyaan pertanyaan yang selama ini diutarakan seperti tele vs prime, ijin atau tidak, bagaimana pendekatan dan sebagainya... selmt menikmati

peace and respect - KN 2010

pertama: bicara street photography seakan tidak bisa dileapaskan dengan namanya; bonjour monseur Bresson, comment ca va??
DECISIVE MOMENT: life is once forever

Belum ada komentar